Pj. Bupati Bener Meriah ucapkan selamat Purna Tugas Sekjen Kemendagri Suhajar Diantoro.

- Editor

Thursday, 2 May 2024 - 13:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta-SATUPENATV.COM Hadir secara langsung, Pj Bupati Bener Meriah, Drs. Haili Yoga, M.Si ucapkan selamat kepada Sekjen Kementerian Dalam Negeri, Dr. Suhajar Diantoro, M.Si yang dilantik Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian sebagai Wakil Rektor Institut Pemerintahan Dalam Negeri ( IPDN).

“ Selamat kepada Bapak Suhajar Diantoro atas jabatan barunya sebagai Wakil Rektor IPDN, dan terima kasih atas segala kontribusinya bagi kabupaten Bener Meriah selama menjabat sebagai Sekjen Kemendagri”, ucap Haili Yoga secara langsung kepada Mantan Sekjen Kemendagri itu.

Didampingi Pj. Sekretaris Daerah, Khairmansyah, S.IP, M.Sc, orang nomor satu di Bener Meriah itu saksikan langsung rangkaian pelantikan dan pelepasan purna tugas Sekjen kemendagri itu.

Resmi dilantiknya Dr. Suhajar Diantoro menjadi Wakil Rektor Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN), sekaligus menandai berakhirnya masa tugas Suhajar sebagai Sekretaris Jenderal Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia.

Genap berusia 60 tahun, Mantan Sekjen kemendagri itu telah menyelesaikan jabatan strukturalnya mulai hari ini, dan melanjutkan tugas sebagai pejabat fungsional di Perguruan tinggi milik kementerian Dalam Negeri, IPDN.

Mengisi kekosongan jabatan Sekjen yang di tinggalkan oleh Suhajar Diantoro, Tito Karnavian menunjuk Inspektorat Jenderal Kemendagri, Komjen Pol. Drs. Tomsi Tohir, M.Si sebagai Pelaksana Tugas.(rd)

Berita Terkait

Kalapas Narkotika Jakarta Fonika Affandi Bersama Pejabat Melakukan Inspeksi Menyeluruh 
Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Narkotika Jakarta Laksanakan Aktivitas Rutin Olahraga Senam
Pengusaha Optimis 03 Menang Satu Putaran
Ini Kata Sutarmi Anggota DPR-A Saat Melakukan Reses di Dapilnya
Jasa Raharja dan INACA Gelar Sosialisasi Tentang Pentingnya Budaya Keselamatan
DKPLUH Aceh Timur Lakukan Koordinasi Dan Sinergitas P3L
Badarudin Kalapas Tanjung Raja Kini Dinonaktifkan Buntut Mutasi Petugas Yang Viralkan 
Dr. Iswadi Usulkan Program Prioritas untuk Perkuat BRIN di Era Prabowo
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang Pilkada 2024, Ketua IWO-I Kab Pidie Ingatkan Anggota Jaga Netralitas dan Profesionalisme

Friday, 22 November 2024 - 10:06 WIB

Satresnarkoba Polres Pidie Jaya Ungkap 3 Pelaku Narkotika Jenis Sabu

Friday, 22 November 2024 - 09:34 WIB

Wakapolda Aceh Tinjau Kesiapan Pilkada di Kota Lhokseumawe

Friday, 22 November 2024 - 09:17 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan, Polres Aceh Tengah Bersama Pemkab Tanam Jagung Hibrida

Friday, 22 November 2024 - 08:24 WIB

Polres Pidie Jaya Siagakan Peleton Power On Hand Untuk Kawal Pilkada Serentak 2024

Friday, 22 November 2024 - 05:19 WIB

Bersama Rakyat TNI Kuat : Kepedulian Babinsa Bersama Masyarakat Desa Celala

Friday, 22 November 2024 - 02:43 WIB

Polres Pidie Gelar Apel Personel Pengamanan Kampaye Terbuka Paslon Bupati dan Wakil Bupati

Thursday, 21 November 2024 - 10:57 WIB

Ribuan Massa Hadiri Kampanye Pasangan JASA Calon Bupati Pidie

Berita Terbaru