PGRI Malang Gelar Pembekalan Persiapan Seleksi Calon PPPK 2024

- Editor

Sunday, 19 May 2024 - 13:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Malang-SATUPENATV.COM Guna untuk menghadapi seleksi calon Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja ( PPPK ) Persatuan Guru Republik Indonesia ( PGRI ) Kabupaten Malang Jawa Timur mengelar pembekalan persiapan seleksi calon PPPK.Minggu 19 2024.

Acara yang berlangsung di gedung PGRI Malang tersebut juga turut dihadiri oleh Ketua PGRI Kabupaten Malang Drs.Dwi Sucipto. SH.M.Pd
Ketua harian Saiful Spd,
Sekertaris,Eko Nur samsi,E.sos,
Bendahara, Ketua Forum Honorer PGRI dan sejumlah pengurus lainnya.

Drs.Dwi Sucipto.SH.MPd,selaku Ketua PGRI Kabupaten Malang dalam sambutannya mengatakan,
ada tiga permohonan yang telah iya sampaikan ke Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformas RI pada saat rapat kerja ( RAKER ) yang berlangsung di Surabaya pada 23 November 2023 yang lalu, diantaranya terkait, segera di buka seleksi PPPK bagi tenaga PTT operator/ penjaga.
Guru – Guru swasta yang lulus PPPK di kembalikan ke tempat tugas penempatan serta minta peluang bagi para guru TK untuk dibuka seleksi PPPK.terangnya.

Lebih lanjut menurut nya,
atas jawaban Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformas RI yang telah di perjuangkan oleh PGRI Malang beserta Bupati melalui Dinas Pendidikan Kabupaten Malang akhirnya sebanyak 300 Guru PPPK 2023 di relokasi.Selanjutnya penempatan PPPK di tahun 2024 ini diserahkan oleh Daerah. Jelasnya.

Baca Juga:  Sukses, pemkab bireuen gelar pawai takbiran

Dalam hal ini tentu tidak luput dari kerja keras semua pihak, salah satunya Bupati Malang yang merupakan pelopor relokasi PPPK kabupaten Malang, tandas.Drs.Dwi Sucipto SH.MPd.

Sementara itu menurut Sekjen PGRI Malang Eko Nur samsi,E.sos, sebanyak 845 formulir Honorer PTT Sekabupaten Malang yang perlu dikawal hingga usai seleksi pengisian e formulir ASN tahun 2024 ini, ungkapnya.

Lebih lanjut menurutnya ada tiga cara sukses dalam pembekalan yaitu, sukses dalam pembekalan,
Sukses persiapan dan sukses menghadapi seleksi PPPK secara online.

” Dalam menghadapi seleksi PPPK tahun’ 2024 para PTT operator dan penjaga harus mempersiapkan diri dan memantapkan diri artinya aktif mencari latihan soal di Google ,dan cara menggunakannya tes cat online” terang Eko Nur samsi.

Disisi lain Ketua Honorer kabupaten Malang Saiful kepada media ini menyampaikan, tujuan dari
diadakan pembekalan ini tidak lain
untuk membina dan membimbing teman – teman para penjaga sekolah yang belum mampu mengoperasikan komputer.tandas Saiful.

Laporan: Bagio

Berita Terkait

Pemkab Nagan Raya Serahkan Bantuan Kursi Roda kepada Warga Kurang Mampu
Meriahkan HUT Bhayangkara ke-79, Polres Jombang Gelar Olah Raga Bersama dan Fun Bike*
Tukar Guling Lahan Dan Rasa Kepercayaan Masyarakat Kepada Pemerintah Sudah Terkikis
Pemkab Pidie Buka Acara Musyawarah Olahraga Kabupaten “Musorkab” Pidie ke XII Tahun 2025
Aksi Sosial Gerakan Nasional Pemasyarakatan Klien Bapas Peduli 2025
Sambut HUT Bhayangkara ke-79 Tahun 2025, Polres Jombang Kunjungi Anggota Yang Sakit, Purna Polri dan Warakawuri*
Kapolres Jombang Salurkan Bansos kepada Warga Dusun Kedungdendeng dan Guru Yang Mengajar di Pelosok Hutan*
Bupati Aceh Tamiang Tinjau Langsung Lokasi Perbaikan Jalan Lintas Seumadam-Tamiang Hulu
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Tuesday, 1 July 2025 - 12:18 WIB

Bupati Nagan Raya Hadiri Peringatan Hari Bhayangkara ke-79, Sampaikan Apresiasi Kepada Polri

Tuesday, 1 July 2025 - 10:56 WIB

Hari Bhayangkara ke-79 Polres Pidie Jaya: Semerak Meriah dan Komitmen Polri Presisi untuk Masyarakat

Tuesday, 1 July 2025 - 09:06 WIB

Pemkab Nagan Raya Serahkan Bantuan Kursi Roda kepada Warga Kurang Mampu

Monday, 30 June 2025 - 15:51 WIB

Pemkab Nagan Raya Terima Hibah 87 Unit Lampu PJU Tenaga Surya Dari Pemerintah Aceh

Monday, 30 June 2025 - 12:41 WIB

Tukar Guling Lahan Dan Rasa Kepercayaan Masyarakat Kepada Pemerintah Sudah Terkikis

Monday, 30 June 2025 - 11:47 WIB

Polisi di Pidie Galang Petani Tanam Jagung di Lahan 11 Hektare

Monday, 30 June 2025 - 06:47 WIB

Menteri IMIPAS Buka Perkemahan Pramuka Pemasyarakatan: Wujud Pembinaan Karakter Warga Binaan Menuju Indonesia Emas 2025

Monday, 30 June 2025 - 06:07 WIB

Dandim 0102/Pidie Hadiri Tanam Jagung Bersama di Padang Tiji

Berita Terbaru