Ribuan Warga Menghadiri Halal Bi Halal H.Mukhlis ST, Calon Bupati Bireuen.

- Editor

Wednesday, 19 June 2024 - 10:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bireuen-SATUPENATV.COM H.Mukhlis ST menyatakan siap maju dalam pilkada 2024, guna mengemban amanah rakyat memimpin masa depan Bireuen yang lebih baik.

Hal itu, disampaikan saat ditemui Wartawan di acara open house di kediaman Beliau
Rabu (19/6) Pagi. Menurutnya, jika rakyat memberi mandat dalam kontestasi pilkada, dia berjanji menjaga amanah tersebut sebaik-baiknya, dengan mengedepankan kepentingan publik demi kemaslahatan bersama.

“Insya Allah, saya siap maju dalam pilkada Bireuen 2024 ini. Apabila mendapat mandat rakyat, saya berjanji akan terus berjuang menyahuti harapan masyarakat, menata pembangunan yang berkeadilan demi terwujudnya kesejahteraan,” ungkap H Mukhlis.

Baca Juga:  Pilkada Bireuen: Sosok H Mukhlis dan Ayah Fud Pontensi Besar Bersanding

Halal Bi Halal ( Open House ) Di hari raya idul Adha setiap tahunnya di adakan H.Mukhlis Takabeya yang dihadiri ribuan tamu dari berbagai kalangan dengan penyambutan yang ramah tamah.

Pantauan Wartawan, kegiatan Halal Bi Halal ( Open House ) Bersama Calon Bupati Bireuen, H.Mukhlis Berjalan Lancar Dan Sukses.

HENDRI

Berita Terkait

Polres Pidie Gelar Bakti Religi di Masjid Al-Falah Sigli Sambut HUT Bhayangkara ke-79
HUT Bhayangkara ke-79 Polres Pidie Jaya Gelar Senam Sehat Bersama Masyarakat
Polres Bireuen Berhasil Ungkap Kasus Pembunuhan, Pelaku Ternyata Orang Dekat Korban
Menyambut Hari Bhayangkara ke-79: Polsek Muara Tiga Polres Pidie Gelar Bakti Sosial
Direktur Forbina Tegaskan PT MGK Legal dan Sudah Penuhi Prosedur Tambang 
Sambut Hari Bhayangkara ke-79, Polres Pidie Jaya Gelar Binrohtal dan Santuni Anak Yatim
Rekonstruksi Pembunuhan Istri di Pidie Jaya: 18 Adegan Diperagakan
Polsek Pidie Gelar Patroli Dialogis, Perkuat Silaturahmi dan Antisipasi Guantibmas
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 13 June 2025 - 11:26 WIB

Sambut Hari Bhayangkara ke-79, Polres Jombang dan Polsek Jajaran Gelar Bakti Religi di Berbagai Tempat Ibadah*

Friday, 13 June 2025 - 10:52 WIB

Polres Pidie Gelar Bakti Religi di Masjid Al-Falah Sigli Sambut HUT Bhayangkara ke-79

Friday, 13 June 2025 - 05:25 WIB

HUT Bhayangkara ke-79 Polres Pidie Jaya Gelar Senam Sehat Bersama Masyarakat

Friday, 13 June 2025 - 05:19 WIB

Polres Bireuen Berhasil Ungkap Kasus Pembunuhan, Pelaku Ternyata Orang Dekat Korban

Friday, 13 June 2025 - 05:05 WIB

Menyambut Hari Bhayangkara ke-79: Polsek Muara Tiga Polres Pidie Gelar Bakti Sosial

Thursday, 12 June 2025 - 15:08 WIB

Bak Bermain Sulap Datok Penghulu Diduga Kelabui Masyarakat 

Thursday, 12 June 2025 - 11:57 WIB

Sambut Hari Bhayangkara ke-79, Polres Pidie Jaya Gelar Binrohtal dan Santuni Anak Yatim

Thursday, 12 June 2025 - 11:39 WIB

Ketum HIPMI Bengkulu Yosia Yodan SE Dukung Hari Wirausaha Nasional 2025

Berita Terbaru