Giat Baitul Mal Kota Langsa, Kembali Salurkan Bantuan Kepada Warga Tidak Mampu

- Editor

Monday, 12 August 2024 - 02:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Langsa // satupenatv.com — Baitul Mal Kota Langsa kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat kurang mampu. Sabtu (10/8),

Sekretaris Baitul Mal Kota Langsa, Jauwahir, SE, MAP, beserta staf menyalurkan bantuan kursi roda kepada warga Gampong Teulaga Tujoh, Kecamatan Langsa Barat.

Penyerahan bantuan ini dilakukan langsung di lokasi, sekaligus dilakukan survei bahan material untuk program bantuan selanjutnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Jauwahir berharap bantuan ini dapat
meringankan beban penerima dan memungkinkan mereka untuk kembali beraktivitas seperti sedia kala.

Baca Juga:  Perdana Panen Padi Program Ketahanan Pangan Gampong Matang Seulimeng

“Kami berharap masyarakat semakin percaya dan mempercayakan zakat dan infaqnya melalui Baitul Mal Kota Langsa,” ujar Jauwahir.

Ia juga menekankan pentingnya peran aktif pemerintah desa dalam mendata warga yang membutuhkan bantuan. “Kami berharap keuchik dan perangkat desa dapat berperan aktif agar tidak ada warga yang terlantarkan,” tegasnya. (Red)

Berita Terkait

Maimul Mahdi-Nurzahri Gelar Kampanye Akbar Yang Turut Di Hadirkan Beberapa Artis Aceh
Ketua DPD Partai Golkar Perintahkan Kader Memenangkan Calon Wali Kota Langsa Jeffry-Haikal
Unit Reskrim Polsek Langsa Barat Berhasil Tangkap Seorang Pencuri
Tim Opsnal Unit Reskrim Polsek Langsa Barat Berhasil Menangkap Seorang Pria Yang Terlibat Dalam Kasus Pencurian Sepeda Motor
Peringati HUT KORPS BRIMOB POLRI Ke-79, Brimob Kompi 2 Batalyon B Pelopor Bersama PMI Kota Langsa adakan Donor Darah
Tim Bea Cukai Langsa Bersama Tim Gabungan Sub Denpom IM/1-2 Langsa Berhasil Ungkap Rokok Ilegal dan Narkoba
Kapolres Langsa Ungkap Kasus Korupsi, Diduga Melibatkan Pihak Dinas Lingkungan Hidup (DLH)
Team Verifikasi KEMENPAN-RB Berkunjung Ke Mall Pelayanan Publik di Kota Langsa
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Wednesday, 20 November 2024 - 06:28 WIB

Kerjasama BULOG – Centro Logistica Nacional Intittuto Public (NCL I.P.) Timor Leste dalam Memperkuat Ketahanan Pangan

Wednesday, 20 November 2024 - 02:22 WIB

Proses Minimalisasi Limbah Tahu Di Kecamatan Jogoroto Jombang Mendapat Apresiasi Dari Menteri Lingkungan Hidup Republik Indonesia

Tuesday, 19 November 2024 - 11:59 WIB

DPP AWAI Gelar Milad Ke-4 Beri Santunan ke Anak Yatim Piatu

Tuesday, 19 November 2024 - 06:49 WIB

Polres Aceh Timur Selidiki Terbakarnya Mobil Warga Idi Cut

Monday, 18 November 2024 - 14:35 WIB

Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum

Monday, 18 November 2024 - 09:58 WIB

Paslon AZAN Penuhi Permintaan Warga Darul Aman Kunjungi Kuala Idi Cut

Saturday, 16 November 2024 - 05:47 WIB

Debat Kandidat Cabup & Cawabup Kabupaten Bener Meriah Pada Pilkada 2024 Tengah Berlangsung

Friday, 15 November 2024 - 02:42 WIB

Babinsa Sertu Moh Asadi Jalin Silaturahmi Bersama Masyarakat Desa Blang Delem

Berita Terbaru