HUT ke -79 RI 299 Warga lapas ll Terima Remisi.

- Editor

Sunday, 18 August 2024 - 04:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bireuen,Satupenatv.com: Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas II Bireuen, Kabupaten Bireuen, sebanyak 299 warga lapas II terima Remisi pada peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Republik Indonesia ke-79, Sabtu (17/8/2024).

Berdasarkan Keputusan Kementerian Hukum dan HAM RI Direktorat Jenderal Pemasyarakatan. Penyerahan Remisi di lakukan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Abas Ruchandar, Kepala Lapas Kelas II Bireuen melalui Humas Lapas, Irwan Sukmans, kepada media, Sabtu (17/8/2024), “mengungkapkan bahwa jumlah penghuni lapas saat ini mencapai 353 orang.”

Penyerahan remisi HUT Ke-78 RI tersebut dilakukan oleh Pj Bupati Bireuen, Jalaluddin SH MH yang didampingi Kepala Lapas Bireuen, Abas Ruchandar dan unsur forkopimda lainnya.

“Dalam momen HUT RI ini, kita harapkan akan menjadi pelajaran bagi warga binaan dan masyarakat umum untuk menaati aturan, dengan tidak melakukan pelanggaran yang melanggar hukum,”kata Pj Bupati Bireuen, Jalaluddin saat membacakan Surat Keputusan Menteri Hukum dan HAM RI Nomor PAS-1616. PK. 05.04 Tahun 2024 Tentang pemberian Remisi Umum (RU) Tahun 2024.

Baca Juga:  Kajari Bireuen Jadi Irup Taptu Peringatan Hari Kemerdekaan R.I

Sementara itu, Adapun besaran remisi yang didapatkan oleh Warga Binaan Lapas Bireuen antara lain pengurangan hukuman 1 bulan sebanyak 49 orang, 2 bulan 54 orang, kemudian 3 bulan 74 orang, 4 bulan 32 orang, 5 bulan 19 orang dan 6 bulan satu orang.

Kepala Lapas Kelas II Bireuen, Abas Ruchandar mengatakan, penerima remisi adalah warga binaan yang telah memenuhi syarat administratif maupun substantif.

“Semua penerima remisi telah memenuhi syarat administratif seperti sudah divonis dan mendapat kekuatan hukum tetap, telah menjalani masa pidana lebih dari 6 bulan untuk kasus pidana umum,” ujarnya.

Ia berterima kasih kepada Pj Bupati Bireuen, Jalaluddin yang sudah hadir ke Lapas Bireuen.

“Kami tetap melakukan pembinaan dengan baik dan pendekatan secara humanis, serta menjaga ketertiban dan keamanan terhadap warga binaan,” tutur Abas Ruchandar. (Neng juli).

Berita Terkait

Keteladanan Akhlak Nabi Muhammad SAW Sebagai Landasan Meraih Prestasi 
Polres Bireuen Turunkan Sebanyak 500 Personil Untuk Mengamankan Debat Publik Pilkada 2024
Pasangan Mu’Min Dinilai Unggul Dalam Penguasaan Materi Debat
Tgk. Abdul Aziz Asal Pidie Laweung Raih Juara 1 di Program KREASI (Kreativitas Santri Indonesia)
Menteri Ekonomi Kreatif Riefky Harsya Kunkur ke Aceh Bireuen
Dinas Syariat Islam Aceh merayakan Maulid Nabi SAW
Pj.Bupati Bireuen membuka sacara resmi Pelaksanaan MTQ ke 37
Sejumlah Barang Larangan Berhasil Diamankan Petugas Rutan Bener Meriah
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Wednesday, 20 November 2024 - 06:28 WIB

Kerjasama BULOG – Centro Logistica Nacional Intittuto Public (NCL I.P.) Timor Leste dalam Memperkuat Ketahanan Pangan

Wednesday, 20 November 2024 - 02:22 WIB

Proses Minimalisasi Limbah Tahu Di Kecamatan Jogoroto Jombang Mendapat Apresiasi Dari Menteri Lingkungan Hidup Republik Indonesia

Tuesday, 19 November 2024 - 11:59 WIB

DPP AWAI Gelar Milad Ke-4 Beri Santunan ke Anak Yatim Piatu

Tuesday, 19 November 2024 - 06:49 WIB

Polres Aceh Timur Selidiki Terbakarnya Mobil Warga Idi Cut

Monday, 18 November 2024 - 14:35 WIB

Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum

Monday, 18 November 2024 - 09:58 WIB

Paslon AZAN Penuhi Permintaan Warga Darul Aman Kunjungi Kuala Idi Cut

Saturday, 16 November 2024 - 05:47 WIB

Debat Kandidat Cabup & Cawabup Kabupaten Bener Meriah Pada Pilkada 2024 Tengah Berlangsung

Friday, 15 November 2024 - 02:42 WIB

Babinsa Sertu Moh Asadi Jalin Silaturahmi Bersama Masyarakat Desa Blang Delem

Berita Terbaru