Jasa Raharja dan PT Jasaraharja Putera Tandatangani Perjanjian Kerja Sama

- Editor

Wednesday, 28 August 2024 - 10:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Yogyakarta,SatupenaTv.com:  Jasa Raharja dan PT Jasaraharja Putera melakukan penandatanganan perjanjian kerja sama tentang Kolaborasi Operasional Pemasaran Produk Asuransi dan Peningkatan Pendapatan.

Penandatanganan dilakukan oleh Direktur Operasional Jasa Raharja Dewi Aryani Suzana dan Direktur Utama PT Jasaraharja Putera, Abdul Haris, yang disaksikan oleh Direktu Utama PT Jasa Raharja Rivan A. Purwantono di Hotel Hyatt Yogyakarta, Selasa (27/08/2024).

Perjanjian ini bertujuan untuk menguatkan kolaborasi operasional antara kedua perusahaan dalam mendukung pencapaian kinerja dan pendapatan masing-masing. Setelah penandatanganan PKS dilakukan, kedua belah pihak akan melakukan tindaklanjut, antara lain melakukan sosialisasi kepada pegawai Jasa Raharja terkait produk Jasaraharja Putera, melakukan evaluasi atas pelaksanaan PKS, melakukan penilaian sebagai bentuk kompetisi antar cabang, perwakilan, dan individu pegawai, serta memberikan awarding dalam rangka mendukung pengembangan kompetensi pegawai.

Direktur Utama Jasa Raharja, Rivan A. Purwantono, dalam sambutannya menekankan pentingnya membangun komunikasi dan tanggung jawab untuk terus meningkatkan komitmen jangka panjang. “Inilah saya kira yang penting untuk kita sadari. Tidak hanya sekadar penandatanganan kerja sama, tetapi betul-betul kolaborasi, kita betul-betul saling menghormati seluruh kewajiban masing-masing, yang nantinya akan mempersiapkan kontribusi yang baik untuk masing-masing perusahaan. Dan yang tidak kalah penting adalah juga pengawalan implementasi ini,” ujarnya.

Baca Juga:  Ikuti Apel Bersama Menteri Hukum dan HAM Supratman Andi Agtas Secara Virtual

Rivan juga mengatakan bahwa perusahaan terus berupaya untuk membangun ekosistem, melakukan kolaborasi sebagai kekuatan berkompetisi, serta menjaga keberlanjutan yang akan mendukung RJPP Jasaraharja Putera tahun 2025-2027. Oleh karena itu, ia meminta seluruh jajarannya untuk adaptif dan fleksibel, dengan tetap berlandaskan tata kelola yang baik.

“Ini merupakan bagian dari rencana kerja yang telah ditetapkan. Mudah-mudahan ini akan memberikan peningkatan kerja sama yang lebih baik lagi. Karena pasti kita akan menemukan hal-hal baru dengan tidak berhenti berinovasi,” imbuh Rivan.

Laporan: Gus

Berita Terkait

Berkah Ramadan, Babinsa Dampingi Petani Panen Cabe Merah
Peringati HUT Persit Ke 79, Persit KCK Cabang XXV DIM 0119/BM Ziarah Di TMP
Koramil 03/TG Gelar Berbagi Takjil Dan Buka Puasa Bersama
Dukung UMKM Babinsa Bantu Mengembangkan Usahanya Warga
Polri Gelar Salat Gaib untuk Tiga Anggota yang Gugur dalam Tugas di Way Kanan
Kapolri Tetapkan Status Gugur dan Berikan KPLB Anumerta Terhadap 3 Personel Terbaiknya
Polri Berduka, Kapolsek dan Dua Anggota Gugur saat Bertugas di Way Kanan
Buka Puasa TNI-Polri, Perkuat Soliditas dan Pertebal Keimanan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Wednesday, 19 March 2025 - 15:11 WIB

Polres Pidie Jaya dan Insan Pers Berbuka Puasa Bersama, Perkuat Sinergi demi Kamtibmas Yang Kondusif

Wednesday, 19 March 2025 - 14:50 WIB

Satlantas Polres Pidie Sosialisasikan Keselamatan Mudik dan Layanan Hotline 110

Wednesday, 19 March 2025 - 13:46 WIB

Normalisasi 1.950 Meter Irigasi di Pante Rambong, Petani Sambut Baik Program Desa

Wednesday, 19 March 2025 - 12:34 WIB

Warung Seblang di Banyuwangi Roboh Diterjang Angin Kencang

Wednesday, 19 March 2025 - 10:58 WIB

Pelantikan Kaur Perencanaan Desa Balongsari Megaluh Jombang*

Wednesday, 19 March 2025 - 08:18 WIB

Barbershop di Lapas Banyuwangi: Warga Binaan Tunjukkan Kreativitas dan Keahlian Potong Rambut

Wednesday, 19 March 2025 - 07:59 WIB

Kepala Desa Karobelah Diduga Menyalahgunakan Wewenang, Warga Minta Transparansi*

Wednesday, 19 March 2025 - 07:26 WIB

Dandim 0102/Pidie: Purnawira Bukan Akhir, tapi Awal Persaudaraan Baru

Berita Terbaru

BERITA

Warung Seblang di Banyuwangi Roboh Diterjang Angin Kencang

Wednesday, 19 Mar 2025 - 12:34 WIB

BERITA

Pelantikan Kaur Perencanaan Desa Balongsari Megaluh Jombang*

Wednesday, 19 Mar 2025 - 10:58 WIB