Paslon Dharma Pongrekun-Kun Wardana Tiba fi KPU DKI Jakarta

- Editor

Friday, 30 August 2024 - 01:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta -Pasangan calon Dharma Pongrekun-Kun Wardana tiba di KPU DKI Jakarta. Dharma-Kun akan mendaftarkan diri sebagai pasangan cagub-cawagub independen.

Pantauan awak media di lokasi, Kamis (29/8/2024), Dharma-Kun tiba sekitar pukul 19.25 WIB. Dharma-Kun mengenakan baju berwarna putih.

Mereka tampak diantar oleh sejumlah timnya. Dharma-Kun pun juga disambut oleh tari-tarian tradisional.Mereka kemudian terlihat langsung memasuki kantor KPU DKI.

Rencananya, Dharma-Kun akan mendaftar sebagai pasangan independen.Diketahui pendaftaran pasangan calon kepala daerah dimulai 27-29 Agustus 2024.

Untuk 27 dan 28 Agustus dari pukul 08.00-16.00 WIB, sedangkan pada 29 Agustus dari 08.00-23.59 WIB.Saat ini sudah ada dua pasangan calon yang resmi mendaftar sebagai cagub-cawagu Jakarta. Mereka ialah pasangan Pramono Anung-Rano Karno dan pasangan RidwanKamil-Suswono.

Laporan: supriyadi

Berita Terkait

Kalapas Narkotika Jakarta Fonika Affandi Bersama Pejabat Melakukan Inspeksi Menyeluruh 
Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Narkotika Jakarta Laksanakan Aktivitas Rutin Olahraga Senam
Pengusaha Optimis 03 Menang Satu Putaran
Jasa Raharja dan INACA Gelar Sosialisasi Tentang Pentingnya Budaya Keselamatan
Badarudin Kalapas Tanjung Raja Kini Dinonaktifkan Buntut Mutasi Petugas Yang Viralkan 
Dr. Iswadi Usulkan Program Prioritas untuk Perkuat BRIN di Era Prabowo
Kerjasama BULOG – Centro Logistica Nacional Intittuto Public (NCL I.P.) Timor Leste dalam Memperkuat Ketahanan Pangan
Unlam Giat KKL Kunjungi Lapas Narkotika Jakarta
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 23:18 WIB

Kapolres Pidie Pimpin Pengecekan Kesiapan Personel Pam TPS

Friday, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang Pilkada 2024, Ketua IWO-I Kab Pidie Ingatkan Anggota Jaga Netralitas dan Profesionalisme

Friday, 22 November 2024 - 10:06 WIB

Satresnarkoba Polres Pidie Jaya Ungkap 3 Pelaku Narkotika Jenis Sabu

Friday, 22 November 2024 - 09:25 WIB

Jumat Berkah, 20 Warga Kampung Mulie Jadi Sumringah Terima Paket Sembako Polres Aceh Tengah

Friday, 22 November 2024 - 09:17 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan, Polres Aceh Tengah Bersama Pemkab Tanam Jagung Hibrida

Friday, 22 November 2024 - 08:24 WIB

Polres Pidie Jaya Siagakan Peleton Power On Hand Untuk Kawal Pilkada Serentak 2024

Friday, 22 November 2024 - 05:19 WIB

Bersama Rakyat TNI Kuat : Kepedulian Babinsa Bersama Masyarakat Desa Celala

Friday, 22 November 2024 - 02:43 WIB

Polres Pidie Gelar Apel Personel Pengamanan Kampaye Terbuka Paslon Bupati dan Wakil Bupati

Berita Terbaru