Rutan Cipinang Sukseskan Rapat Koordinasi Kehumasan Pemasyarakatan Se-Indonesia

- Editor

Wednesday, 25 September 2024 - 09:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Dalam upaya memperkuat citra positif Lembaga Pemasyarakatan, Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kementerian Hukum Dan Hak Asasi Manusia menyelenggarakan kegiatan Rapat Koordinasi Pembentukan Agen Informasi dan Publikasi Pemasyarakatan. Kegiatan ini berlangsung dari 24 hingga 26 September 2024 di Hilton Garden Inn Jakarta Taman Palem.

Rapat Koordinasi Kehumasan ini dihadiri oleh Plt. Direktur Jenderal Pemasyarakatan (Dirjenpas), Reynhard Silitonga dan Direktur Pengamanan dan Intelijen (Dirpamintel) Ditjenpas, Kombes, Pol. Teguh Yuswardhie dan Seluruh UPT Di Indonesia dengan mengusung tema, “Sinergi Merajut Citra Pemasyarakatan yang Berdampak”, mencerminkan komitmen untuk menciptakan komunikasi yang efektif antara pemasyarakatan dan publik, dengan tujuan untuk membangun pemahaman yang lebih baik mengenai tugas dan fungsi Pemasyarakatan serta membangun citra positif Pemasyarakatan.

Dalam sambutannya, Plt. Direktur Jenderal Pemasyarakatan Reynhard Silitonga menekankan pentingnya peran Petugas Humas adalah garda terdepan dalam menyampaikan informasi yang akurat, faktual, dan inspiratif mengenai Pemasyarakatan. Ia menjelaskan bahwa tugas ini sangat penting untuk membangun citra positif Pemasyarakatan, meningkatkan kepercayaan masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan dilanjutkan dengan penguatan dari Direktur Pengamanan dan Intelijen Ditjenpas, Kombes Pol. Teguh Yuswardhie yang membawakan materi berjudul “Sinergitas dalam Pengendalian Keamanan dan Ketertiban di Lapas/Rutan.” Dalam pemaparannya, ia menekankan pentingnya kolaborasi antara petugas pemasyarakatan, kepolisian, dan instansi terkait untuk menciptakan lingkungan yang aman dan kondusif.

Baca Juga:  Agung Nugroho, Mhs S3 Doktor Hukum Hadiri Sidang Program Doktoral Univ. Borobudur

Sementara itu, Kepala Rutan Kelas I Cipinang, Irwanto Dwi Yhana Putra yang hadir mengikuti kegiatan ini mengungkapkan bahwa Rapat Koordinasi Kehumasan ini diharapkan dapat mempererat tali silaturahmi sekaligus menciptakan sinergi di antara seluruh UPT untuk meningkatkan kepercayaan masyarakat bahwa pemasyarakatan bukan hanya tentang hukuman, tetapi juga tentang memberikan kesempatan kedua bagi individu untuk berkontribusi positif kepada masyarakat.

“Saya sangat mengapresiasi kegiatan Pembentukan Agen Informasi dan Publikasi Pemasyarakatan ini. Ini adalah langkah yang tepat untuk membangun komunikasi yang efektif antara Lembaga Pemasyarakatan dan masyarakat. Melalui kegiatan ini, kami belajar banyak tentang cara menyampaikan program-program rehabilitasi dengan lebih baik, sehingga stigma negatif terhadap Pemasyarakat bisa berkurang,” ungkapnya

Kegiatan ini juga diisi dengan berbagai workshop dan diskusi panel yang melibatkan narasumber dari berbagai latar belakang. Para peserta diberikan kesempatan untuk mendalami strategi komunikasi yang dapat diterapkan dalam konteks pemasyarakatan, sehingga mereka siap menjadi agen perubahan di lingkungan masing-masing..(Gusdin)

Berita Terkait

Kalapas Narkotika Jakarta Fonika Affandi Bersama Pejabat Melakukan Inspeksi Menyeluruh 
Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Narkotika Jakarta Laksanakan Aktivitas Rutin Olahraga Senam
Pengusaha Optimis 03 Menang Satu Putaran
Jasa Raharja dan INACA Gelar Sosialisasi Tentang Pentingnya Budaya Keselamatan
Badarudin Kalapas Tanjung Raja Kini Dinonaktifkan Buntut Mutasi Petugas Yang Viralkan 
Dr. Iswadi Usulkan Program Prioritas untuk Perkuat BRIN di Era Prabowo
Kerjasama BULOG – Centro Logistica Nacional Intittuto Public (NCL I.P.) Timor Leste dalam Memperkuat Ketahanan Pangan
Unlam Giat KKL Kunjungi Lapas Narkotika Jakarta
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang Pilkada 2024, Ketua IWO-I Kab Pidie Ingatkan Anggota Jaga Netralitas dan Profesionalisme

Friday, 22 November 2024 - 10:06 WIB

Satresnarkoba Polres Pidie Jaya Ungkap 3 Pelaku Narkotika Jenis Sabu

Friday, 22 November 2024 - 09:34 WIB

Wakapolda Aceh Tinjau Kesiapan Pilkada di Kota Lhokseumawe

Friday, 22 November 2024 - 09:17 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan, Polres Aceh Tengah Bersama Pemkab Tanam Jagung Hibrida

Friday, 22 November 2024 - 08:24 WIB

Polres Pidie Jaya Siagakan Peleton Power On Hand Untuk Kawal Pilkada Serentak 2024

Friday, 22 November 2024 - 05:19 WIB

Bersama Rakyat TNI Kuat : Kepedulian Babinsa Bersama Masyarakat Desa Celala

Friday, 22 November 2024 - 02:43 WIB

Polres Pidie Gelar Apel Personel Pengamanan Kampaye Terbuka Paslon Bupati dan Wakil Bupati

Thursday, 21 November 2024 - 10:57 WIB

Ribuan Massa Hadiri Kampanye Pasangan JASA Calon Bupati Pidie

Berita Terbaru