Seorang Warga Di Samar Kilang Nyaris Diterkam Harimau Liar

- Editor

Wednesday, 2 October 2024 - 10:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah – Munculnya harimau sumatera di wilayah Kecamatan Syiah Utama Kabupaten Bener Meriah khususnya di wilayah perkebunan warga Samar Kilang, membuat ancaman baru bagi warga dalam menjalankan aktifitas,

Pasalnya, banyaknya ternak warga yang telah menjadi korban santapan harimau Sumatra tersebut, selain itu pada hari selasa 01 Oktober 2024 sekira pukul 14; 00 WIB kemarin, Radian, seorang petugas air bersih yang pada saat itu sedang sibuk membersihkan saluran air juga nyaris di terkam harimau Sumatera.

“ Kemarin saat saya bersama rekan saya sedang memperbaiki pipa saluran air penampung yang berada di kawasan Kampung Ulu Lane, tiba tiba ada seekor harimau sumatera meloncat ke sebelah kiri dan hamper mengenai saya” kata Raden Rabu 02 Oktober 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Alhamdulilah saat harimau menerkam, sambung Raden, kami masih sempat lari menghindar dan hanya Hp saya sedikit retak karna terkena injak harimau, karana pada saat itu Hp saya letakkan disamping kiri saya bersama parang yang biasa saya bawa untuk alat, terang Raden.

Baca Juga:  Personel Polsek Simpang Kiri Gencar Sosialisasikan Saber Pungli

Akibat kejadian itu Raden berharap kepada pihak Balai Konservasi Sumber Daya Alam ( BKSDA ) Aceh atau pihak yang berwenang agar dapat serius menangani permasalahan harimau ini, “ jangan sampai ada masyarakat yang menjadi korban baru serius din tangani” harapnya.

Untuk saat ini masyarakat pemukiman Samar Kilang sangat resah dan khawatir akibat adanya harimau sumatera di wilayah itu, dan dampak dari seringnya muncul harimau di seputaran pemukiman warga, sejumlah warga disana takut beraktifitas di kebun, sedangkan kebun merupakan sumber penghasilan masyarakat.

Kami sebagai masyarakat samar kilang sangat berharap kepada BKSDA Aceh dan pihak berwewenang lainya agar segera menindak lanjuti hal ini, karna harimau tersebut satwa yang di lindungi maka pihak berwewenang mohonlah kerja sama nya, sebelum kami masyarakat samar kilang bertindak untuk menyelesaikannya karna sudah merasa sangat resah selalu di teror terus, tegas radian(**)

Berita Terkait

Debat Publik Perdana Pilbup Aceh Tengah, Polisi Sterilisasi dan Amankan Ballroom Hotel Parkside
Brimob Kompi 2 Batalyon B Pelopor Aramiah Tanggap Darurat Bencana Banjir dan Evakuasi Korban Banjir
Bentuk Kepedulian Terhadap Sesama, Kapolres Aceh Tamiang Memberikan Bantuan Sosial
Siswa di Bener Meriah Keracunan Usai Minum Minuman Berkemas
Polres Aceh Tamiang Selidiki Penyebab Kebakaran Sumur Minyak Pertamina
Kapolres Aceh Tamiang: Pastikan Pengunaan Senjata Api Sesuai S.O.P
Jalin Kemitraan Dengan Masyarakat, Personel Polsek Rantau Rutin Laksanakan Sambang
Personel Polsek Simpang Kiri Gencar Sosialisasikan Saber Pungli
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Wednesday, 20 November 2024 - 06:28 WIB

Kerjasama BULOG – Centro Logistica Nacional Intittuto Public (NCL I.P.) Timor Leste dalam Memperkuat Ketahanan Pangan

Wednesday, 20 November 2024 - 02:22 WIB

Proses Minimalisasi Limbah Tahu Di Kecamatan Jogoroto Jombang Mendapat Apresiasi Dari Menteri Lingkungan Hidup Republik Indonesia

Tuesday, 19 November 2024 - 11:59 WIB

DPP AWAI Gelar Milad Ke-4 Beri Santunan ke Anak Yatim Piatu

Tuesday, 19 November 2024 - 06:49 WIB

Polres Aceh Timur Selidiki Terbakarnya Mobil Warga Idi Cut

Monday, 18 November 2024 - 14:35 WIB

Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum

Monday, 18 November 2024 - 09:58 WIB

Paslon AZAN Penuhi Permintaan Warga Darul Aman Kunjungi Kuala Idi Cut

Saturday, 16 November 2024 - 05:47 WIB

Debat Kandidat Cabup & Cawabup Kabupaten Bener Meriah Pada Pilkada 2024 Tengah Berlangsung

Friday, 15 November 2024 - 02:42 WIB

Babinsa Sertu Moh Asadi Jalin Silaturahmi Bersama Masyarakat Desa Blang Delem

Berita Terbaru