Kepedulian Babinsa Terhadap Masyarakat di Desa Binaannya

- Editor

Saturday, 2 November 2024 - 04:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH TENGAH| satupenaTV.comTugas pokok Bintara Pembina Desa (Babinsa) adalah sebagai aparat kewilayahan yang bertugas membina Desa binaan. Dalam melaksanakan tugas pokoknya, Babinsa berfungsi yaitu pembinaan teritorial, membina potensi wilayah, kekuatan pertahanan desa, dan ketahanan masyarakat desa. Sabtu (02/11/2024).

Lanjut, Babinsa sangatlah penting dengan melalui pendampingan di Desa binaan nya, seperti halnya yang dilakukan oleh Babinsa Koramil 10/Celala Kodim 0106 Aceh Tengah, Koptu Agus Siswo.

Koptu Agus Siswo saat ini sebagai Babinsa di Desa Blang Kekumur, Kecamatan Celala. Sebagai Babinsa dirinya bertugas mendampingi, membina dan mengawasi jalannya pemerintahan Desa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat ini warga Desa Blang Kekumur, Kecamatan Celala, Kabupaten Aceh Tengah, Provinsi Aceh sedang melakukan gotong royong (kerja bakti) di Desa setempat. Diketahui, guna memperlancar akses jalanan, warga beramai-ramai di bantu bersama Babinsa, Koptu Agus Siswo bergotong royong membuat jalan kerambak beton.

Dengan adanya Babinsa di Desa, warga merasa terbantu. Tak hanya itu juga warga pun bersemangat melakukan gotong royong dengan kehadiran Babinsa.

Pada kegiatan gotong royong tersebut, Kepala Dusun, Junardi mengatakan, kami dari Dusun juga ikut serta bersama masyarakat Desa Blang Kekumur, Kecamatan Celala melakukan gotong royong bersama.

“Semoga Desa kami akses jalan nya bagus dan baik,” harapnya.

Reporter : Brayen

Baca Juga:  Musorkab KONI Aceh Timur Bakal Digelar Pasca Even PON Aceh-Sumut

 Editor      : satupenaTV.com

Berita Terkait

Tingkatkan Iman Taqwa: Polres Pidie Jaya Gelar Binrohtal dan Santunan Anak Yatim
Babinsa Koramil 10/Celala Bersama Masyarakat Kuyun Toa Bersihkan Badan Jalan
Habiskan Ratusan Juta, Masyarakat Pidie Kecewa Tidak Dapat Menonton Debat Paslon
Sebanyak 334 Personel Polres Pidie Amankan Debat Kandidat Calon Bupati dan Wakil Bupati
Aparatur Desa Ikuti Wawasan Kebangsaan Dari Komandan Kodim 0119 Bener Meriah
Dukung Asta Cita Presiden RI: Polres Pidie Jaya Perkuat Upaya Nasional, Launching “Kampung Bebas Narkoba”
Rekrutmen TNI-AD Telah di Buka !! Simak Penjelasan Kodim Bener Meriah
Tasrizal: Pencabutan Qanun KKR Aceh Merugikan Proses Rekonsiliasi dan Pemenuhan Hak Korban
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Thursday, 14 November 2024 - 03:51 WIB

Tingkatkan Iman Taqwa: Polres Pidie Jaya Gelar Binrohtal dan Santunan Anak Yatim

Thursday, 14 November 2024 - 03:50 WIB

Babinsa Koramil 10/Celala Bersama Masyarakat Kuyun Toa Bersihkan Badan Jalan

Thursday, 14 November 2024 - 01:03 WIB

Habiskan Ratusan Juta, Masyarakat Pidie Kecewa Tidak Dapat Menonton Debat Paslon

Wednesday, 13 November 2024 - 16:29 WIB

Sebanyak 334 Personel Polres Pidie Amankan Debat Kandidat Calon Bupati dan Wakil Bupati

Wednesday, 13 November 2024 - 07:36 WIB

Dukung Asta Cita Presiden RI: Polres Pidie Jaya Perkuat Upaya Nasional, Launching “Kampung Bebas Narkoba”

Wednesday, 13 November 2024 - 07:02 WIB

Rekrutmen TNI-AD Telah di Buka !! Simak Penjelasan Kodim Bener Meriah

Wednesday, 13 November 2024 - 04:13 WIB

Tasrizal: Pencabutan Qanun KKR Aceh Merugikan Proses Rekonsiliasi dan Pemenuhan Hak Korban

Wednesday, 13 November 2024 - 03:50 WIB

Babinsa Peduli : Koptu Rajasah Komsos Bersama Warga Desa Sepakat

Berita Terbaru

DKI JAKARTA

Kemendagri Minta Aceh Cabut Qanun KKR, Begini Respon Dr. Iswadi, M.Pd

Wednesday, 13 Nov 2024 - 12:55 WIB