Wujudkan Lingkungan Bersih Dan Nyaman, Babinsa Gotong Royong Bersama Warga

- Editor

Saturday, 18 January 2025 - 05:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

REDELONG, Satupenatv.com | Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 02/WPS Kodim 0119/BM Serda M Salim bersama warga gotong royong membersihkan lingkungan, di sekitar Desa Wonosobo, Kecamatan Wih Pesam, Kabupaten Bener Meriah, Sabtu (18/01/2025).

Dalam pelaksanaan gotong royong ini turut melibatkan Babinsa, Bhabinkamtibmas, Aparatur Desa dan Masyarakat dengan membersihkan jalan dan parit.

Serda M Salim mengatakan, bahwa pembersihan lingkungan ini dalam rangka mewujudkan lingkungan yang bersih, sehat dan nyaman serta upaya TNI khususnya aparat kewilayahan dalam mewujudkan kepedulian terhadap kebersihan lingkungan di wilayah binaan.

Baca Juga:  Kuliah Kerja Nyata (KKN) Dari kampus Stikes Payung Negri Bergotong Royong 

“Gotong royong ini dilakukan karena kondisi bahu jalan semakin terlihat menyempit ditumbuhi rumput dan tumbuhan liar yang menjalar ke bahu jalan sehingga sangat kotor,” ujarnya.

Gotong royong ini juga sebagai upaya agar masyarakat selalu peduli dengan kondisi lingkungan di sekitar tempat tinggalnya. Sehingga, dengan jalinan kerja sama yang baik akan berdampak positif bagi seluruh masyarakat, imbuhnya.

“Melalui kegiatan ini semoga semakin kuat dalam mewujudkan kemanunggalan TNI dengan rakyat,” pungkasnya.

Berita Terkait

Jum’at Berkah PT Betami Bagikan Makan Siang Di Mesjid Al Mukminin Sebagai Bentuk Peduli dan Berbagi
Wujud Kepedulian Babinsa Dalam Pelaksanaan Komsos
Usaha Untuk Mengatasi Kesulitan Rakyat, Babinsa Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan
Sambangi Petani Kopi Arabika Gayo, Babinsa Bantu Proses Penggilingan
Bupati Pidie Terpilih, H. Sarjani Abdullah, S.H., M.H., bersama Wabup Al Zaizi Silaturahmi Dengan Anggota DPR RI
DPD PJS Aceh Serahkan SK Kepengurusan DPC Kota Langsa
Apel Perwira Yonif 114/Satria Musara Guna Menyiapkan Perwira dalam Kesiapan Satgas Yonmek TNI Konga XXIII-S Unifil
Kapolsek Linge Salurkan Bantuan Sosial untuk Lansia di Kute Robel
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Saturday, 18 January 2025 - 08:12 WIB

Jum’at Berkah PT Betami Bagikan Makan Siang Di Mesjid Al Mukminin Sebagai Bentuk Peduli dan Berbagi

Saturday, 18 January 2025 - 08:00 WIB

Wujud Kepedulian Babinsa Dalam Pelaksanaan Komsos

Saturday, 18 January 2025 - 05:24 WIB

Wujudkan Lingkungan Bersih Dan Nyaman, Babinsa Gotong Royong Bersama Warga

Saturday, 18 January 2025 - 05:21 WIB

Usaha Untuk Mengatasi Kesulitan Rakyat, Babinsa Laksanakan Komsos Di Wilayah Binaan

Saturday, 18 January 2025 - 05:20 WIB

Direktur PT. STCW Di Tetapkan Sebagai Tersangka 

Friday, 17 January 2025 - 18:29 WIB

Bupati Pidie Terpilih, H. Sarjani Abdullah, S.H., M.H., bersama Wabup Al Zaizi Silaturahmi Dengan Anggota DPR RI

Friday, 17 January 2025 - 17:16 WIB

DPD PJS Aceh Serahkan SK Kepengurusan DPC Kota Langsa

Friday, 17 January 2025 - 14:30 WIB

Apel Perwira Yonif 114/Satria Musara Guna Menyiapkan Perwira dalam Kesiapan Satgas Yonmek TNI Konga XXIII-S Unifil

Berita Terbaru

ACEH

Wujud Kepedulian Babinsa Dalam Pelaksanaan Komsos

Saturday, 18 Jan 2025 - 08:00 WIB

BERITA

Direktur PT. STCW Di Tetapkan Sebagai Tersangka 

Saturday, 18 Jan 2025 - 05:20 WIB