Wujud Kepedulian Babinsa Membantu Warga Desa Arul Gading

- Editor

Thursday, 13 February 2025 - 06:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TAKENGON, Satupenatv.com | Babinsa Koramil 10/Celala Kodim 0106/Aceh Tengah melaksanakan kegiatan pembuatan pondasi rumah milik warga di Desa Arul Gading, Kecamatan Celala, Kabupaten Aceh Tengah pada Kamis (13/02/2025).

Babinsa Koramil 10/Celala Serda Baihaki menyampaikan, kegiatan ini merupakan wujud bentuk kepedulian Babinsa terhadap warga di Desa binaannya. Babinsa dan masyarakat saling bersatu dalam segala aktifitas di lingkungan masyarakat.

Peran serta Babinsa dalam kegiatan kemasyarakatan ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap masyarakat di daerah Desa binaan nya.

Baca Juga:  Babinsa Membantu Membajak Sawah, Dalam Upaya Mewujudkan Swasembada Pangan

Kegiatan ini merupakan salah satu bukti nyata Kemanunggalan TNI dengan rakyat, serta sebuah implementasi dari pembinaan teritorial khususnya membantu menyelesaikan permasalahan masyarakat yang ada di daerah binaan.

Tampak terlihat Serda Baihaki sedang membantu warganya dalam pembuatan pondasi rumah warga.

 

Berita Terkait

Babinsa Koramil 10 Celala Cek Harga Sembako di Pasar Tradisional
Safari Ramadhan, Kapolres Aceh Tengah Saat Ke Masjid Pastikan Kompor Mati Dan Ingatkan Anak Tidak Balap Liar
Kapolres Pidie Jaya Bersama Forkopimda Gelar Safari Ramadhan
Berbagi Di Bulan Penuh Berkah, Kader Partai Gerindra Jombang Membagikan Takjil
Jalin Sinergi, Kapolres Pidie Kunjungi Pengurus Muhammadiyah Kabupaten Pidie
Front Penegak Keadilan (FPK) Siap Menjadi Corong Masyarakat 
Wakil Bupati Banyuwangi Pimpin Apel, Instruksikan Perbaikan Jalan Lebih Cepat*
Berkah Ramadhan: Kapolres Pidie Jaya dan Jajaran Bagikan Takjil untuk Masyarakat di Jangka Buya
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Wednesday, 12 March 2025 - 04:35 WIB

Babinsa Koramil 10 Celala Cek Harga Sembako di Pasar Tradisional

Wednesday, 12 March 2025 - 02:17 WIB

Kapolres Pidie Jaya Bersama Forkopimda Gelar Safari Ramadhan

Tuesday, 11 March 2025 - 23:09 WIB

Dugaan Korupsi Revitalisasi Pabrik Gula Polri Geledah Kantor PT. MI*

Tuesday, 11 March 2025 - 23:07 WIB

Kurir Sabu-sabu Di Sidoarjo Gunakan PCR Tube Untuk Meranjau*

Tuesday, 11 March 2025 - 17:17 WIB

Jalin Sinergi, Kapolres Pidie Kunjungi Pengurus Muhammadiyah Kabupaten Pidie

Tuesday, 11 March 2025 - 13:57 WIB

Front Penegak Keadilan (FPK) Siap Menjadi Corong Masyarakat 

Tuesday, 11 March 2025 - 13:26 WIB

Wakil Bupati Banyuwangi Pimpin Apel, Instruksikan Perbaikan Jalan Lebih Cepat*

Tuesday, 11 March 2025 - 12:40 WIB

Berkah Ramadhan: Kapolres Pidie Jaya dan Jajaran Bagikan Takjil untuk Masyarakat di Jangka Buya

Berita Terbaru

ACEH

Kapolres Pidie Jaya Bersama Forkopimda Gelar Safari Ramadhan

Wednesday, 12 Mar 2025 - 02:17 WIB

BERITA

Kurir Sabu-sabu Di Sidoarjo Gunakan PCR Tube Untuk Meranjau*

Tuesday, 11 Mar 2025 - 23:07 WIB