Pastikan Aman, Kapolres Aceh Timur Pimpin Geledah Ruang Tahanan

- Editor

Monday, 21 October 2024 - 06:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Timur – Usai apel pagi, Kapolres Aceh Timur AKBP Nova Suryandaru, S.I.K. memimpin penggeledahan ruang tahanan yang didampingi oleh Wakapolres Kompol Iswar, S.H., sejumlah pejabat utama Polres Aceh Timur dan regu piket tahanan, Senin, (21/10/2024).

Penggeledahan melibatkan sejumlah personel dari Satreskrim, Satresnarkoba, Sat Samapta dan Provost. Petugas melakukan pemeriksaan setiap sudut ruangan tahanan, kamar mandi sampai dengan pemeriksaan badan tahanan.

“Penggeledahan ini menunjukkan komitmen kita dalam menjaga keamanan dan ketertiban di ruang tahanan Polres Aceh Timur. Kegiatan ini sangat penting untuk memastikan bahwa tidak ada barang terlarang yang dapat mengganggu keamanan,” ujar Kapolres.

Dalam kegiatan tersebut, Kapolres secara langsung mengecek personel yang bertugas menjaga tahanan, memastikan fungsi CCTV berjalan dengan baik juga memberikan arahan kepada petugas jaga agar terus melakukan pengecekan rutin ke dalam tahanan secara berkesinambungan.

Baca Juga:  Calon Bupati Aceh Timur No urut 1 SAH Antusias Di Sambutan Masyarakat Serbajadi

Setelah berkelililing ruangan sel tahanan, Kapolres mengabsen para tahanan dan mengecek secara langsung bagaimana kondisi fisik dan psikologi para tahanan. Kepada para tersangka yang ditahan di dalam sel, Kapolres sempat memberikan arahan serta pemahaman agar nantinya tidak mengulangi perbuatan yang melanggar hukum.

Dari hasil penggeledahan tidak ditemukannya barang barang yang membahayakan di dalam ruang tahanan maupun pada masing masing tahanan. Diharapkan kepada anggota piket jaga untuk selalu siaga di tempat penjagaan ruang tahanan dan memperhatikan kebersihan ruang tahanan.

“Tujuannya adalah untuk memastikan bahwa keadaan tahanan tetap terjaga dalam kondisi aman dan baik, serta mencegah terjadinya kejadian yang tidak diinginkan.” Terang Kapolres Aceh Timur AKBP Nova Suryandaru, S.I.K.

Berita Terkait

KPM di Gampong Matang Pudeng Terima BLT Periode April–Juni 2025
Rusli Gantikan Asyari, Pj Keuchik Baru Matang Kreut Resmi Dilantik
Petugas PLN Tempuh Jalan Sulit Demi Pulihkan Listrik Warga Pedalaman
Galian C Dibedah di RKBK, Polresta Banyuwangi Soroti Sinergi Penegakan Hukum dan Legalitas
Gampong Seunubok Saboh Prioritaskan Jalan Usaha Tani, Proyek Mulai Dikerjakan 2025
Kolaborasi Pemerintah dan Warga: Rumah Darurat untuk Hasbi Mulai Dibangun
Remaja Tenggelam di Sungai Keude Dua Ditemukan Meninggal Dunia
Marwati Dilantik Jadi PJ Keuchik, Bukti Perempuan Mampu Pimpin Gampong dengan Amanah
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Tuesday, 1 July 2025 - 15:01 WIB

Berkas Lengkap, Tiga Tersangka Pencurian dan Penadahan Diserahkan Polsek Meureudu Polres Pidie Jaya ke Kejari

Tuesday, 1 July 2025 - 12:18 WIB

Bupati Nagan Raya Hadiri Peringatan Hari Bhayangkara ke-79, Sampaikan Apresiasi Kepada Polri

Tuesday, 1 July 2025 - 12:09 WIB

Bupati Pidie Hadiri Upacara dan Syukuran HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Pidie

Tuesday, 1 July 2025 - 10:56 WIB

Hari Bhayangkara ke-79 Polres Pidie Jaya: Semerak Meriah dan Komitmen Polri Presisi untuk Masyarakat

Tuesday, 1 July 2025 - 09:06 WIB

Pemkab Nagan Raya Serahkan Bantuan Kursi Roda kepada Warga Kurang Mampu

Monday, 30 June 2025 - 15:51 WIB

Pemkab Nagan Raya Terima Hibah 87 Unit Lampu PJU Tenaga Surya Dari Pemerintah Aceh

Monday, 30 June 2025 - 11:47 WIB

Polisi di Pidie Galang Petani Tanam Jagung di Lahan 11 Hektare

Monday, 30 June 2025 - 06:07 WIB

Dandim 0102/Pidie Hadiri Tanam Jagung Bersama di Padang Tiji

Berita Terbaru