Babinsa Dampingi Petani Panen Tomat, Langkah Nyata Wujudkan Ketahanan Pangan

- Editor

Wednesday, 5 February 2025 - 02:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

REDELONG, Satupenatv.com | Salah satu Babinsa Koramil 06/Bukit Kodim 0119/BM kembali menunjukkan perannya dalam mendukung ketahanan pangan di wilayah binaan. Kali ini, Serda Sahdi Idaman membantu petani dalam proses panen tomat di Desa Serule Kayu, Kecamatan Bukit, Kabupaten Bener Meriah, Rabu (05/02/2025).

Serda Sahdi Idaman mengatakan, sebagai Babinsa, kami selalu berusaha untuk meningkatkan kesejahteraan warga di wilayah binaan khususnya petani melalui hasil yang lebih baik, sehingga ketahanan pangan di wilayah binaan juga semakin kuat.

“Dengan aktif mendampingi petani, memberikan bimbingan, dan membantu setiap langkah yang diperlukan. Seperti terlibat sejak tahap awal proses pertanian, mulai dari penyiapan lahan, penanaman, perawatan tanaman, hingga saat panen tiba,” ujarnya.

Baca Juga:  Polsek Bandar Baru Dorong Masyarakat Dukung Ketahanan Pangan, Manfaatkan Lahan Tidur untuk Kemandirian

Kami bersama-sama dari awal hingga panen, agar hasilnya optimal dan para petani merasa terbantu, imbuhnya.

Bantuan dan pendampingan yang kami lakukan agar para petani terus termotivasi dan tidak mudah menyerah dalam menghadapi tantangan pertanian.

“Dengan kerja sama antara TNI dan masyarakat, ketahanan pangan yang kuat bukanlah hal yang sulit dicapai,” tandasnya.

Berita Terkait

Dandim Pidie bersama Muspida Ikuti Vocon Nasional Bersama Presiden, Luncurkan 80.000 Koperasi Merah Putih
Dr. Iswadi Apresiasi Presiden Prabowo: Kopdes Merah Putih Wujud Nyata Negara Hadir untuk Rakyat
Kapolres Pidie Jaya Pastikan Keamanan Warga, Patroli Perintis Presisi Digelar Rutin
‎Bersama Wali Murid, MAN 1 Banda Aceh Siap Cetak Generasi Unggul
Dinas Perpustakaan Bireuen Bidang Arsip Gelar Sosialisasi Peraturan Bupati
Wakapolda Aceh Berikan Pengarahan kepada Personel Polres Pidie
Satreskrim Polres Pidie Amankan Seorang ASN Pelaku Dugaan Pencabulan Terhadap Anak
Dispendukcapil Jombang Edukasi Masyarakat Melalui Siaran Radio, Kupas Tuntas Pentingnya Akta Kelahiran*
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Wednesday, 23 July 2025 - 02:58 WIB

Dandim Pidie bersama Muspida Ikuti Vocon Nasional Bersama Presiden, Luncurkan 80.000 Koperasi Merah Putih

Wednesday, 23 July 2025 - 02:53 WIB

Dr. Iswadi Apresiasi Presiden Prabowo: Kopdes Merah Putih Wujud Nyata Negara Hadir untuk Rakyat

Wednesday, 23 July 2025 - 02:46 WIB

Kapolres Pidie Jaya Pastikan Keamanan Warga, Patroli Perintis Presisi Digelar Rutin

Wednesday, 23 July 2025 - 02:41 WIB

‎Bersama Wali Murid, MAN 1 Banda Aceh Siap Cetak Generasi Unggul

Wednesday, 23 July 2025 - 02:36 WIB

Dinas Perpustakaan Bireuen Bidang Arsip Gelar Sosialisasi Peraturan Bupati

Wednesday, 23 July 2025 - 02:22 WIB

Satreskrim Polres Pidie Amankan Seorang ASN Pelaku Dugaan Pencabulan Terhadap Anak

Tuesday, 22 July 2025 - 08:05 WIB

Dispendukcapil Jombang Edukasi Masyarakat Melalui Siaran Radio, Kupas Tuntas Pentingnya Akta Kelahiran*

Monday, 21 July 2025 - 13:30 WIB

Bhabinkamtibmas Bersama Babinsa: Wujudkan Sinergitas Yang Kuat Melalui Saweu Gampong

Berita Terbaru