Berikan Layanan Posyandu, Babinsa Dampingi Nakes

- Editor

Monday, 10 February 2025 - 07:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

REDELONG, Satupenatv.com | Guna untuk Berikan Layanan Posyandu kepada warga, Babinsa Dampingi Nakes UPTD Puskesmas Bandar, tepatnya di Desa Remang Ketike Jaya, Kecamatan Bandar, Kabupaten Bener Meriah Senin, (10/02/2025).

Danramil 01/Bandar Kapten Inf Usep Hairuddin melalui Babinsa saat dikonfirmsi mengatakan” Kegiatan posyandu yang didampingi oleh Bintara Pembina Desa, merupakan upaya untuk mewujudkan balita, lansia serta ibu hamil yang sehat.

Selain itu, posyandu secara rutin dilakukan adalah upaya untuk mengontrol dan mencegah, terjadinya masalah kesehatan” Ujarnya

Dikatakan Babinsa. Kehadirannya dalam pendampingan tersebut, juga turut memberikan himbauan kepada warga, agar terus mengikuti pelayanan
posyandu yang merupakan program pemerintah.

Baca Juga:  Persit KCK Dim 0119 Bener Meriah Raih Juara 3 Event Voli Se-jajaran Korem Lilawangsa

Dalam pelaksanaanya, Babinsa 01/Bandar, bersama Nakes UPTD Puskesmas Bandar serta kader ibu
PKK yanga ada di desa secara rutin mengontrol kesehatan warganya mulai dari pengukuran tinggi badan, penimbangan berat badan Balita, Imunisasi, pemberian Vitamin, serta
pemberian asupan makanan tambahan.

Kita berharap melalui kegiatan ini, dapat mengontrol pertumbuhan balita, untuk generasi dimasa akan datang, tumbuh sehat dan cerdas” Pungkasnya

Berita Terkait

Polri Akan Tegas Tindak Preman Berkedok Ormas yang Ganggu Investasi
Selama 14 Hari Ramadhan, Polres Pidie Jaya Bagikan 3.500 Takjil kepada Masyarakat
Hadiri Buka Bersama Criminal Justice System Kabupaten Lumajang, Lapas Lumajang Siap Berikan Pelayanan Lebih Baik
Kapolda Jawa Timur Gelar Buka Puasa Bersama Media Jelang Purna Tugas
Peduli Mushola; Polresta Banyuwangi Berikan Bantuan Sarana Ibadah di Bulan Ramadhan 1446 H
Polres Blitar Kota Sapa Santri, Bangun Kedekatan dengan Pondok Pesantren*
Bhabinkamtibmas Polsek Tegalsari Polreta Banyuwangi Dukung Pemanfaatan Pekarangan; Langkah Nyata Menuju Kemandirian Pangan*
Patroli Malam Dibarengi Aksi Sosial, Tim Patroli Perintis Presisi Polresta Banyuwangi Berbagi Sahur dengan Mahasiswa*
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 14 March 2025 - 12:38 WIB

Polri Akan Tegas Tindak Preman Berkedok Ormas yang Ganggu Investasi

Friday, 14 March 2025 - 11:43 WIB

Selama 14 Hari Ramadhan, Polres Pidie Jaya Bagikan 3.500 Takjil kepada Masyarakat

Friday, 14 March 2025 - 10:49 WIB

Hadiri Buka Bersama Criminal Justice System Kabupaten Lumajang, Lapas Lumajang Siap Berikan Pelayanan Lebih Baik

Friday, 14 March 2025 - 09:42 WIB

Kapolda Jawa Timur Gelar Buka Puasa Bersama Media Jelang Purna Tugas

Friday, 14 March 2025 - 09:32 WIB

Peduli Mushola; Polresta Banyuwangi Berikan Bantuan Sarana Ibadah di Bulan Ramadhan 1446 H

Friday, 14 March 2025 - 09:25 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Tegalsari Polreta Banyuwangi Dukung Pemanfaatan Pekarangan; Langkah Nyata Menuju Kemandirian Pangan*

Friday, 14 March 2025 - 09:22 WIB

Patroli Malam Dibarengi Aksi Sosial, Tim Patroli Perintis Presisi Polresta Banyuwangi Berbagi Sahur dengan Mahasiswa*

Friday, 14 March 2025 - 08:25 WIB

Mendagri Minta Pemda Pastikan Perencanaan Pembangunan Akomodir Kepentingan Daerah dan Nasional

Berita Terbaru