Jumat Berkah, Rutan Bener Meriah gelar Bakti Sosial dengan memberikan Sembako dan Hasil Panen Pertanian Bagi Keluarga Warga Binaan

- Editor

Friday, 28 February 2025 - 09:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah –Satupenaatv.com. Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Bener Meriah Kanwil Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Aceh gelar kegiatan bakti sosial (baksos) bagi keluarga Warga Binaan, dengan memberikan sembako dan hasil pertanian di Rutan Bener Meriah. Hal ini merupakan implementasi dari 13 Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Agus Andrianto jumat (28/02/2025)

Kepala Rutan Bener Meriah, Heddry Yadi, menjelaskan bahwa bantuan ini merupakan bagian dari implementasi 13 Program Akselerasi Menteri Imigrasi dan Pemasyarakatan, Agus Andrianto yang salah satunya adalah memeberikan Bantuan sosial kepada keluarga warga binaan yang kurang mampu dan masyarakat di sekitar UPT Pemasyarakatan.

“Bantuan berupa sembako dan hasil panen pertanian (ayam Petelur) di Rutan Bener Meriah ini adalah bentuk kepedulian kami terhadap keluarga Warga Binaan yang membutuhkan. Kami berharap kegiatan ini terus berlanjut dengan sasaran berbeda, namun tetap berfokus pada masyarakat kurang mampu,” terang heddry.

Baca Juga:  Penemuan Mayat Pria Di Bener Meriah, Diduga Meninggal Lima Hari Lalu

Salah satu penerima bantuan menyampaikan rasa syukurnya dan berterima kasih kepada seluruh pihak yang telah memberikan perhatian kepada keluarganya. Melalui bantuan ini, baik warga binaan maupun keluarga merasa kebutuhan pokok terbantu dan pemerintah peduli terhadap kondisi mereka.

bakti sosial ini menjadi salah satu langkah nyata Rutan Bener Meriah untuk terus memberikan layanan terbaik masyarakat sekitar, khususnya keluarga warga binaan yang membutuhkan. Dengan semangat solidaritas, Rutan Bener Meriah berharap dapat mempererat hubungan baik dengan masyarakat dan memberikan dampak positif bagi mereka yang membutuhkan.

Berita Terkait

TNI Pererat Silaturahmi dan Kepedulian Sosial Dan santunan Anak Yatim
Walikota Subulussalam Diminta Gencarkan Pasar Murah Untuk Tekan Harga Beras Melonjak
Dandim Pidie bersama Muspida Ikuti Vocon Nasional Bersama Presiden, Luncurkan 80.000 Koperasi Merah Putih
Dr. Iswadi Apresiasi Presiden Prabowo: Kopdes Merah Putih Wujud Nyata Negara Hadir untuk Rakyat
Kapolres Pidie Jaya Pastikan Keamanan Warga, Patroli Perintis Presisi Digelar Rutin
‎Bersama Wali Murid, MAN 1 Banda Aceh Siap Cetak Generasi Unggul
Dinas Perpustakaan Bireuen Bidang Arsip Gelar Sosialisasi Peraturan Bupati
Wakapolda Aceh Berikan Pengarahan kepada Personel Polres Pidie
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Wednesday, 23 July 2025 - 04:57 WIB

TNI Pererat Silaturahmi dan Kepedulian Sosial Dan santunan Anak Yatim

Wednesday, 23 July 2025 - 04:24 WIB

Walikota Subulussalam Diminta Gencarkan Pasar Murah Untuk Tekan Harga Beras Melonjak

Wednesday, 23 July 2025 - 02:58 WIB

Dandim Pidie bersama Muspida Ikuti Vocon Nasional Bersama Presiden, Luncurkan 80.000 Koperasi Merah Putih

Wednesday, 23 July 2025 - 02:53 WIB

Dr. Iswadi Apresiasi Presiden Prabowo: Kopdes Merah Putih Wujud Nyata Negara Hadir untuk Rakyat

Wednesday, 23 July 2025 - 02:41 WIB

‎Bersama Wali Murid, MAN 1 Banda Aceh Siap Cetak Generasi Unggul

Wednesday, 23 July 2025 - 02:36 WIB

Dinas Perpustakaan Bireuen Bidang Arsip Gelar Sosialisasi Peraturan Bupati

Wednesday, 23 July 2025 - 02:26 WIB

Wakapolda Aceh Berikan Pengarahan kepada Personel Polres Pidie

Wednesday, 23 July 2025 - 02:22 WIB

Satreskrim Polres Pidie Amankan Seorang ASN Pelaku Dugaan Pencabulan Terhadap Anak

Berita Terbaru

DKI JAKARTA

Wujud Kepedulian Babinsa Melaksanakan Komsos Bersama Warga Masyarakat

Wednesday, 23 Jul 2025 - 06:11 WIB