Wujudkan Ketahanan Pangan, Babinsa Ajak Petani Berinovasi Menggunakan Sistem Modern

- Editor

Sunday, 9 March 2025 - 06:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

REDELONG, Satupenatv.com | Babinsa Koramil 04/PRG Serda Wila Gunawan mendampingi petani bawang di wilayah binaan Desa Musara Pakat, Kecamatan Pintu Rime Gayo, Kabupaten Bener Meriah. Minggu (09/03/2025).

Serda Wila Gunawan mengatakan, pendampingan ini menjadi wujud nyata sinergi TNI-AD dengan masyarakat untuk mendukung ketahanan pangan, selain itu juga mengajak warga untuk mendukung ketahanan pangan, dengan menanam menggunakan sistem green house, upaya ini sangat membantu sekali dalam usaha pertanian.

Baca Juga:  Polda Aceh Serahkan 4 Berkas Tersangka Kasus Korupsi Wastafel di Serahkan Jaksa

“Masyarakat harus sadar betapa pentingnya kebutuhan pangan, dan harus selalu berinovasi seperti menerapkan sistem green house untuk meningkatkan hasil panen yang berkualitas, mengatasi kendala seperti cuaca dan hama”, ujarnya.

Dengan adanya kegiatan pendampingan ini diharapkan menjadi solusi praktis bagi petani, agar dapat mengembangkan pertaniannya menggunakan sistem yang modern seperti sistem green house ini.

Berita Terkait

Jalin Sinergi, Kapolres Pidie Kunjungi Pengurus Muhammadiyah Kabupaten Pidie
Berkah Ramadhan: Kapolres Pidie Jaya dan Jajaran Bagikan Takjil untuk Masyarakat di Jangka Buya
Polisi Berhasil Menangkap 16 Napi Yang Kabur Dari Lapas Kutacane
Masyarakat Diminta Laporkan Siapa Pun yang Mengaku Bisa Meluluskan Rekrutmen Polri
Kapolres Aceh Tamiang Pastikan Ketersediaan dan Harga Bahan Pokok Stabil saat Ramadan
Patwil : Babinsa Pastikan Warga Dapat Menjalankan Ibadah Puasa Tenang dan Aman
Aktif Lakukan Komsos, Babinsa Dengan Aparat Desa Semakin Solid
Dukung Ketahanan Pangan, Babinsa Koramil 03/ TG Turun Ke Sawah
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 7 March 2025 - 06:59 WIB

Satgas Pangan Polres Aceh Timur Kembali Cek Harga dan Ketersediaan Bapokting

Wednesday, 5 March 2025 - 13:06 WIB

Polres Aceh Timur dan Bhayangkari Bagikan Takjil Untuk Warga

Saturday, 1 March 2025 - 21:29 WIB

Satgas Pangan Polres Aceh Timur Pastikan Stok Bahan Pokok Aman dan Harga Stabil Jelang Ramadhan

Thursday, 27 February 2025 - 14:46 WIB

Dukung Akses Mobilitas Warga,Medco E&P Malaka Bangun Jembatan Permanen

Wednesday, 26 February 2025 - 05:34 WIB

Kapolres Aceh Timur Pimpin Upacara Pelantikan Jabatan Kabag SDM dan Serah Terima Jabatan Kapolsek

Tuesday, 25 February 2025 - 10:06 WIB

Pekerja Medco E&P Malaka Sumbang 100 Kantong Darah

Thursday, 20 February 2025 - 06:55 WIB

Lapas Kelas IIB Idi Gelar Rapat Dinas

Wednesday, 19 February 2025 - 09:04 WIB

Kalapas Idi Terima Kunjungan Organisasi Media Aceh Timur

Berita Terbaru

ACEH TAMIANG

Front Penegak Keadilan (FPK) Siap Menjadi Corong Masyarakat 

Tuesday, 11 Mar 2025 - 13:57 WIB