Kapolda Jatim Berikan Penghargaan Kepada 56 PNS dan Personel Polri yang Berprestasi

- Editor

Monday, 8 January 2024 - 07:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA-SATUPENATV.COM SURABAYA-SATUPENATV.COM Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Drs. Imam Sugianto ,M.Si,kembali memberikan penghargaan kepada Pegawai Negeri Sipil (PNS) pada Polri Polda Jatim yang berprestasi, sebanyak 56 personel termasuk Masyarakat umum.

Disaksikan seluruh pejabat utama ( PJU ) dan personel Polda Jatim, penghargaan diberikan oleh Kapolda Jatim pada saat Apel pagi gabungan Satker di Lapangan Apel Mapolda Jatim, Senin (8/1/2024).

Dalam sambutannya, Kapolda Jatim Irjen Pol Imam Sugianto, menyampaikan pemberian penghargaan ini bertujuan untuk memberikan semangat dan memacu motivasi dalam melaksanakan tugas sehari – hari.

Sehingga prestasi demi prestasi bisa diukir guna untuk mengharumkan nama baik institusi kita termasuk bangsa dan negara,” kata Irjen Pol Imam.

Lebih jauh disampaikan, dari 56 penghargaan yang diberikan kepada personel, 37 personel tergabung dalam tim yang menyusun lagu mars Polda Jatim dan 16 personel sebagai pengasuh SMAN 2 Taruna Bhayangkara.

Baca Juga:  Lindungi Konsumen Dari Tindakan Kecurangan, Personel Satreskrim Polres Pidie Cek Nozzle Dispenser SPBU

Sebagai informasi dari lulusan SMAN 2 Taruna Bhayangkara tahun 2023, terdapat siswa siswa yang diterima di Akpol, Admin AAL, Bintara Polri, Kedokteran dan berbagai di perguruan tinggi,”ungkap Irjen Imam.

Selain itu juga diberikan penghargaan kepada personel yang berhasil meraih medali perak dan perunggu dalam kejuaraan dunia UIPM World Printing Shift Pentagon Bali 2023 dan kejuaraan Bulutangkis di Semarang.

Ada juga personel yang dinilai berhasil melaksanakan tugas dalam pengamanan lalu lintas pada saat long weekend yang mendapat reward dari Kapolda Jatim.

Jadikan reward ini motivasi untuk lebih meningkatkan kinerja dan kedepan siapkan diri, fisik maupun mental bahwa satu bulan lagi akan memasuki pemungutan suara di Pemilu 2024,”pesan Irjen Imam. (Iyan)

Berita Terkait

Hari Bhayangkara ke-79 Polres Pidie Jaya: Semerak Meriah dan Komitmen Polri Presisi untuk Masyarakat
Meriahkan HUT Bhayangkara ke-79, Polres Jombang Gelar Olah Raga Bersama dan Fun Bike*
Polsek Indrajaya Gelar Patroli Dialogis, Ajak Warga Aktif Jaga Kamtibmas
Kapolsek Mila Gelar Penyuluhan Hukum di Gampong Meuyub Lala
Sambut HUT Bhayangkara ke-79 Tahun 2025, Polres Jombang Kunjungi Anggota Yang Sakit, Purna Polri dan Warakawuri*
Kapolres Jombang Salurkan Bansos kepada Warga Dusun Kedungdendeng dan Guru Yang Mengajar di Pelosok Hutan*
Polsek Meurah Dua Polres Pidie Jaya Mediasi Kasus Dugaan Pencurian
Polres Jombang Raih Penghargaan Unit Pelayanan Publik Terbaik dari Kapolri*
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Tuesday, 1 July 2025 - 15:01 WIB

Berkas Lengkap, Tiga Tersangka Pencurian dan Penadahan Diserahkan Polsek Meureudu Polres Pidie Jaya ke Kejari

Tuesday, 1 July 2025 - 12:18 WIB

Bupati Nagan Raya Hadiri Peringatan Hari Bhayangkara ke-79, Sampaikan Apresiasi Kepada Polri

Tuesday, 1 July 2025 - 12:09 WIB

Bupati Pidie Hadiri Upacara dan Syukuran HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Pidie

Tuesday, 1 July 2025 - 10:56 WIB

Hari Bhayangkara ke-79 Polres Pidie Jaya: Semerak Meriah dan Komitmen Polri Presisi untuk Masyarakat

Tuesday, 1 July 2025 - 09:06 WIB

Pemkab Nagan Raya Serahkan Bantuan Kursi Roda kepada Warga Kurang Mampu

Monday, 30 June 2025 - 15:51 WIB

Pemkab Nagan Raya Terima Hibah 87 Unit Lampu PJU Tenaga Surya Dari Pemerintah Aceh

Monday, 30 June 2025 - 11:47 WIB

Polisi di Pidie Galang Petani Tanam Jagung di Lahan 11 Hektare

Monday, 30 June 2025 - 06:07 WIB

Dandim 0102/Pidie Hadiri Tanam Jagung Bersama di Padang Tiji

Berita Terbaru