Edi Obama Belanjakan Baju Lebaran untuk Puluhan Anak Yatim.

- Editor

Saturday, 6 April 2024 - 14:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bireuen-SATUPENATV.COM Ketua PMI Kabupaten Bireuen, Edi Saputra atau Edi Obama didampingi istrinya, Sri Selvina memboyong 30 anak yatim untuk berbelanja baju lebaran idul fitri 1445 H/2024, Sabtu (6/4/2024).

Anak yatim dari Kecamatan Kota Juang, Jeumpa, Juli dan Kuala yang turut didampingi orang tuanya, dibawa Edi Obama berbelanja di sejumlah toko pakaian di komplek Lapangan Voa Bireuen.

Alasan pemilik usaha Obama Market dan Matang Swalayan berbelanja di toko pakaian komplek Voa, agar ada perputaran ekonomi untuk usaha warga lokal.

Baca Juga:  Musrenbang Hari Ketiga, Pemkab Minta Kecamatan Usulkan Prioritas Untuk Generasi Berkualitas

“Kita semua tahu, sekarang ini ekonomi sedang lesu. Makanya kita pilih belanja di sini saja, biar ada perputaran ekonomi untuk usaha masyarakat lokal,” ucap Edi Obama.

Pada kesempatan itu, Edi Obama kepada awak media menyampaikan, memuliakan anak yatim merupakan kewajiban bagi yang mampu.

“Yang saya bagikan hari ini merupakan titipan Allah. Dari harta yang Allah titipkan ada hak anak yatim serta fakir miskin,” ucap Edi Obama.

HENDRI

Berita Terkait

Bupati Nagan Raya Hadiri Peringatan Hari Bhayangkara ke-79, Sampaikan Apresiasi Kepada Polri
Bupati Pidie Hadiri Upacara dan Syukuran HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Pidie
Hari Bhayangkara ke-79 Polres Pidie Jaya: Semerak Meriah dan Komitmen Polri Presisi untuk Masyarakat
Pemkab Nagan Raya Serahkan Bantuan Kursi Roda kepada Warga Kurang Mampu
Sinergitas TNI-Polri Kukuh di Pidie Jaya: Dandim 0102/Pidie Hadiri Upacara Hari Bhayangkara ke-79
Pemkab Nagan Raya Terima Hibah 87 Unit Lampu PJU Tenaga Surya Dari Pemerintah Aceh
Polisi di Pidie Galang Petani Tanam Jagung di Lahan 11 Hektare
Dandim 0102/Pidie Hadiri Tanam Jagung Bersama di Padang Tiji
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Tuesday, 1 July 2025 - 12:18 WIB

Bupati Nagan Raya Hadiri Peringatan Hari Bhayangkara ke-79, Sampaikan Apresiasi Kepada Polri

Tuesday, 1 July 2025 - 10:56 WIB

Hari Bhayangkara ke-79 Polres Pidie Jaya: Semerak Meriah dan Komitmen Polri Presisi untuk Masyarakat

Tuesday, 1 July 2025 - 09:06 WIB

Pemkab Nagan Raya Serahkan Bantuan Kursi Roda kepada Warga Kurang Mampu

Monday, 30 June 2025 - 15:51 WIB

Pemkab Nagan Raya Terima Hibah 87 Unit Lampu PJU Tenaga Surya Dari Pemerintah Aceh

Monday, 30 June 2025 - 12:41 WIB

Tukar Guling Lahan Dan Rasa Kepercayaan Masyarakat Kepada Pemerintah Sudah Terkikis

Monday, 30 June 2025 - 11:47 WIB

Polisi di Pidie Galang Petani Tanam Jagung di Lahan 11 Hektare

Monday, 30 June 2025 - 06:47 WIB

Menteri IMIPAS Buka Perkemahan Pramuka Pemasyarakatan: Wujud Pembinaan Karakter Warga Binaan Menuju Indonesia Emas 2025

Monday, 30 June 2025 - 06:07 WIB

Dandim 0102/Pidie Hadiri Tanam Jagung Bersama di Padang Tiji

Berita Terbaru