Meugang Idul Fitri di Aceh Tamiang Aman dan Terkendali

- Editor

Tuesday, 9 April 2024 - 05:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH TAMIANG – SATUPENATV.COM:

Tradisi “Mak Meugang” atau “Meugang”  di Kabupaten Aceh Tamiang, Selasa (09/0/2024) memicu gelombang naik pembeli berdagangan ke pasar, terutama di areal pasar musiman tempat penjualan daging hewan ternak. Pantauan awak media, walaupun pengunjung ramai situasi relatif aman dan terkendali tanpa ada hal-hal  negatif yang terlihat.

Di Kota Kualasimpang bagian Kedai Bawah Kabupaten Aceh Tamiang mulai pukul 05.00 WIB sudah berdatangan para pedagang daging sapi menjajakan daging untuk dijual kepada masyarakat. Mereka dengan penuh semangat melaksanakan tradisi ini karena disamping ikut melestarikan tradisi, ajang ini juga dijadikan sebagai usaha untuk mengais rezeki guna memenuhi kebutuhan penambutan Hari Raya Idul  Fitri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan hari patroli rutin yang selalu dilakukan oleh patroli perintis persisi Satsamapta Polres Aceh Tamiang dalam rangka menjaga Hartibmas dari Guantibmas,” sebut Kanit Patroli Satsamapta Bripka Andika Muhan, di pasar daging yang didampingi personil lainnya.

Baca Juga:  Polres Pidie Mendapatkan Penganugerahan KPPN Awards

Dijelaskannya bahwa kegiatan ini selalu dilakukan setiap harinya pagi, siang, sore dan malam, terlebih saat sekarang ini menjelang perayaan Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 M.

“Alhamdulillah hari ini setiap patroli kita bisa menurunkan 5 personil, akan tetapi untuk nanti malam seluruh personil Polres Aceh Tamiang akan diturunkan untuk melakukan pengamanan malam lebaran,” sebutnya dengan penuh semangat.

Dia berharap agar kegiatan pada hari dapat berjalan dengan baik, lancar, aman sebagaimana yang diharapkan,  tetap saling menjaga keamanan dan ketertiban demi kebahagiaan kita bersama dalam menyambut hari kemenangan Idul Fitri,

“Selamat bertugas demi kelancaran pelaksanaan perayaan Hari Raya Idul Fitri tahun ini, semoga semuanya berjalan lancar, aman, tertib dan kebahagian bagi kita semua. Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 H/2024 M, mohon maaf lahir dan bathin,” ucap Muktar (42)  salah satu pedagang  kemasan ketupat di pasar tersebut.

(FAHKRUL RAZI)

Berita Terkait

Polres Pidie Jaya Siagakan Peleton Power On Hand Untuk Kawal Pilkada Serentak 2024
Ini Kata Sutarmi Anggota DPR-A Saat Melakukan Reses di Dapilnya
Polres Pidie Gelar Apel Personel Pengamanan Kampaye Terbuka Paslon Bupati dan Wakil Bupati
DKPLUH Aceh Timur Lakukan Koordinasi Dan Sinergitas P3L
Polres Lhokseumawe Sukses Kawal Debat Publik Kedua Paslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota
Kepedulian Sosial: Polres Pidie Jaya Gelar Kegiatan BINROHTAL Dan Santunan Anak Yatim
Pengendara Sepmor Meninggal Dunia !! Tawon Masuk Ke Dalam Helm Pengemudi
Polres Aceh Tengah Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang Pilkada 2024, Ketua IWO-I Kab Pidie Ingatkan Anggota Jaga Netralitas dan Profesionalisme

Friday, 22 November 2024 - 10:06 WIB

Satresnarkoba Polres Pidie Jaya Ungkap 3 Pelaku Narkotika Jenis Sabu

Friday, 22 November 2024 - 09:34 WIB

Wakapolda Aceh Tinjau Kesiapan Pilkada di Kota Lhokseumawe

Friday, 22 November 2024 - 09:17 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan, Polres Aceh Tengah Bersama Pemkab Tanam Jagung Hibrida

Friday, 22 November 2024 - 08:24 WIB

Polres Pidie Jaya Siagakan Peleton Power On Hand Untuk Kawal Pilkada Serentak 2024

Friday, 22 November 2024 - 05:19 WIB

Bersama Rakyat TNI Kuat : Kepedulian Babinsa Bersama Masyarakat Desa Celala

Friday, 22 November 2024 - 02:43 WIB

Polres Pidie Gelar Apel Personel Pengamanan Kampaye Terbuka Paslon Bupati dan Wakil Bupati

Thursday, 21 November 2024 - 10:57 WIB

Ribuan Massa Hadiri Kampanye Pasangan JASA Calon Bupati Pidie

Berita Terbaru