Tim SAF Rampungkan Pengurus, Penuh Keyakinan Pasti Menang

- Editor

Wednesday, 3 July 2024 - 14:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

oplus_0

oplus_0

Straight News

ACEH TAMIANG – SATUPENA.COM: Ketua Sahabat Armia Fahmi (SAF) Tengku Marini, SE menyampaikan kegembiraanya karena telah merampungkan struktur kepengurusan, bahkan sekarang ini para pengurus telah sampai ke kampung-kampung dalam Kabupaten Aceh Tamiang. Hal itu disampaikannya di Coffee & Resto Raja, Rabu (3/7).

“Sementara ini jumlah personil yang telah bergabung di tingkat Kabupaten sebanyak 80 orang. Selanjutnya, akan menyusul sampai ke tingkat Kampung bahkan sampai tingkat terendah dusun maupun lorong,” ungkapnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut dijelaskan, berbagai elemen masyarakat terus berduyun-duyun menyatakan dukungannya, baik dari kalangan pengusaha, tokoh masyarakat, tokoh agama, tak ketinggalan tokoh Ibu-ibu. Intinya sosok Armia Fahmi mendapatkan respon positifnya dari berbagai kalangan.

Baca Juga:  Pj. Bupati Aceh Tamiang Ikutserta Kodim 0117/Aceh Tamiang Laksanakan Upacara Pembukaan TNI Manunggal Masuk Desa (TMMD) Reguler Ke – 119 Tahun 2024

“Dengan telah disahkannya komposisi SAF yang ditandatangani langsung oleh Bakal Calon, diharapkan teman-teman lebih bersemangat, terus menebar informasi positif, jangan mudah terpengaruh dengan informasi miring yang dapat merugikan kita sendiri,” harap Tengku Marini.

Dia menekankan agar semua tim harus memiliki keyakinan yang kuat dan teguh bahwa kita akan menang, karena keyakinan kita, tentunya akan mempengaruhi kinerja kita. “Kita harus yakin kita pasti menang,” pungkas Ketua SAF.

Liputan: (FAHKRUL RAZI)

Berita Terkait

Ini Kata Sutarmi Anggota DPR-A Saat Melakukan Reses di Dapilnya
Dr. Iswadi: Ridwan Kamil-Suswono Berpotensi Menang Pilkada DKI Satu Putaran
Ketua Serikat Aksi Peduli Aceh (SAPA) keprihatinan Keterlibatan oknum PNS Dan Keuchik Dalam Praktik Politik
Debat Kandidat Cabup & Cawabup Kabupaten Bener Meriah Pada Pilkada 2024 Tengah Berlangsung
Debat Publik Perdana Pilbup Aceh Tengah, Polisi Sterilisasi dan Amankan Ballroom Hotel Parkside
Panwaslih Aceh Utara : Konflik Medsos Antar – Paslon Sering Memicu Perang Urat Saraf, Itu Ke Ranah ITE
Kodim 0119 Bener Meriah Turunkan Babinsa Untuk Ajak Warga Jaga Kerukunan Pilkada 2024
Muhammad Irham, SST.,MM Laporkan Spanduk Bermuatan Propaganda dan Provokatif ke Bawaslu
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang Pilkada 2024, Ketua IWO-I Kab Pidie Ingatkan Anggota Jaga Netralitas dan Profesionalisme

Friday, 22 November 2024 - 10:06 WIB

Satresnarkoba Polres Pidie Jaya Ungkap 3 Pelaku Narkotika Jenis Sabu

Friday, 22 November 2024 - 09:34 WIB

Wakapolda Aceh Tinjau Kesiapan Pilkada di Kota Lhokseumawe

Friday, 22 November 2024 - 09:25 WIB

Jumat Berkah, 20 Warga Kampung Mulie Jadi Sumringah Terima Paket Sembako Polres Aceh Tengah

Friday, 22 November 2024 - 08:24 WIB

Polres Pidie Jaya Siagakan Peleton Power On Hand Untuk Kawal Pilkada Serentak 2024

Friday, 22 November 2024 - 05:19 WIB

Bersama Rakyat TNI Kuat : Kepedulian Babinsa Bersama Masyarakat Desa Celala

Friday, 22 November 2024 - 02:43 WIB

Polres Pidie Gelar Apel Personel Pengamanan Kampaye Terbuka Paslon Bupati dan Wakil Bupati

Thursday, 21 November 2024 - 10:57 WIB

Ribuan Massa Hadiri Kampanye Pasangan JASA Calon Bupati Pidie

Berita Terbaru