Monitoring Dan Pengamanan Penyaluran Bantuan Beras Oleh Polsek Simpang Kiri

- Editor

Sunday, 11 August 2024 - 08:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ACEH TAMIANG – Personel Polsek Simpang Kiri melaksanakan Monitoring dan Pengamanan Penyaluran Bantuan Beras tahun 2024 di Kecamatan Tenggulun, Kabupaten Aceh Tamiang. Minggu (11/08/24).

Penyaluran Bantuan Beras tahun 2024 di Kecamatan Tenggulun ini dibagikan kepada 2665 KK (KPM).

Kapolres Aceh Tamiang AKBP Muliadi, S.H, M.H mengatakan ” Hari ini Kita melaksanakan pengamanan dan monitoring Penyaluran Bantuan Beras tahun 2024 di Kecamatan Tenggulun.”

“Tujuan dilaksanakannya kegiatan ini adalah untuk mencegah munculnya potensi gangguan di lokasi Penyaluran Bantuan karena Kegiatan ini merupakan Program Strategis Nasional dalam Program Merealisasikan Cadangan Pangan Pemerintah yang di percayakan kepada PT. POS INDONESIA yang bekerjasama dengan Perusahaan Umum (Perum) Bulog dengan membagikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang tersebar di seluruh Indonesia terkhusus di Kecamatan Tenggulun.” Terang Kapolres Aceh Tamiang.

Berita Terkait

Debat Publik Perdana Pilbup Aceh Tengah, Polisi Sterilisasi dan Amankan Ballroom Hotel Parkside
Brimob Kompi 2 Batalyon B Pelopor Aramiah Tanggap Darurat Bencana Banjir dan Evakuasi Korban Banjir
Bentuk Kepedulian Terhadap Sesama, Kapolres Aceh Tamiang Memberikan Bantuan Sosial
Siswa di Bener Meriah Keracunan Usai Minum Minuman Berkemas
Seorang Warga Di Samar Kilang Nyaris Diterkam Harimau Liar
Polres Aceh Tamiang Selidiki Penyebab Kebakaran Sumur Minyak Pertamina
Kapolres Aceh Tamiang: Pastikan Pengunaan Senjata Api Sesuai S.O.P
Jalin Kemitraan Dengan Masyarakat, Personel Polsek Rantau Rutin Laksanakan Sambang
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang Pilkada 2024, Ketua IWO-I Kab Pidie Ingatkan Anggota Jaga Netralitas dan Profesionalisme

Friday, 22 November 2024 - 10:06 WIB

Satresnarkoba Polres Pidie Jaya Ungkap 3 Pelaku Narkotika Jenis Sabu

Friday, 22 November 2024 - 09:34 WIB

Wakapolda Aceh Tinjau Kesiapan Pilkada di Kota Lhokseumawe

Friday, 22 November 2024 - 09:25 WIB

Jumat Berkah, 20 Warga Kampung Mulie Jadi Sumringah Terima Paket Sembako Polres Aceh Tengah

Friday, 22 November 2024 - 09:17 WIB

Mendukung Ketahanan Pangan, Polres Aceh Tengah Bersama Pemkab Tanam Jagung Hibrida

Friday, 22 November 2024 - 05:19 WIB

Bersama Rakyat TNI Kuat : Kepedulian Babinsa Bersama Masyarakat Desa Celala

Friday, 22 November 2024 - 02:43 WIB

Polres Pidie Gelar Apel Personel Pengamanan Kampaye Terbuka Paslon Bupati dan Wakil Bupati

Thursday, 21 November 2024 - 10:57 WIB

Ribuan Massa Hadiri Kampanye Pasangan JASA Calon Bupati Pidie

Berita Terbaru