Pemkab Bireuen Gelar Lomba Karnaval Dalam Rangka Menyemarakan HUT RI ke -79

- Editor

Sunday, 18 August 2024 - 22:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bireuen,SatupenaTv.com: Pemerintah Kabupaten Bireuen melalui Bidang Kebudayaan Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Bireuen, mengelar lomba karnaval dalam rangka menyemarakan HUT RI ke -79, Minggu, 18/8/2024.

Kegiatan ini diikuti 94 sekolah negeri dan swasta jenjang PAUD/TK, SD/MI, SMP/MTs dan SMA/SMK MA.

Sembilan puluh empat kontingen pawai karnaval dan delapan grup drum band memukau ribuan warga yang memadati jalur jalan yang dilalui iringan pawai karnaval.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pelepasan iringan peserta ditandai dengan pelepasan balon ke udara merah putih dan pengibaran bendera start oleh Pj Bupati Bireuen didamping unsur Forkopimda Plus dan sejumlah kepala SKPK.

Baca Juga:  Hadiri Kick Off Intervensi Pencegahan Stunting, Pj. Bupati Haili Yoga Ajak Masyarakat Aktif Ikuti Posyandu.

Seluruh peserta akan melintasi sejumlah jalan yang ada di seputaran kota Bireuen dan berakhir di Jalan T Hamzah Bendahara (depan Pendopo Bupati Bireuen).
Hadir di Tenda kegiatan itu, Pj Bupati Bireuen, Ketua DPRK Bireuen, unsur Forkopimda Plus, Sekda Bireuen, para Staf Ahli Bupati, Para Asisten Setdakab.
lebih lanjut Ketua Mahkamah Syar’yah Bireuen, Kakankemenag Bireuen, pejabat Pemkab Bireuen sejumlah Camat dalam Kabupaten Bireuen.

NENG JULI

Berita Terkait

Polres Aceh Tenggara Kembali Berhasil Tangkap dua orang, Bidan dan PNS pengedar jenis sabu-sabu
Kapolres Bireuen Jalankan Program Pemanfaatan Lahan Produktif Untuk Ditanami Jagung
1200 Orang Ikut Deklarasi Open Defecation Free(ODF ) Dan Parade Buku KIA
Kodim 0108/Aceh Tenggara Mengucapkan Selamat Hari Ibu dengan Pesan Penuh Makna
Polres Pidie Jaya bersama TNI Gelar Patroli dan Himbauan di Pantai Wisata Trienggadeng
Srikandi Polresta Banda Aceh Gelar Upacara Memperingati Hari Ibu ke 94
Wujud Kepedulian Babinsa Membantu Warga di Desa Binaannya
Babinsa Koramil kodim 0108/ Aceh Tenggara Membantu Warga Menyeberangi Jembatan Putus Akibat Banjir 
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Sunday, 22 December 2024 - 16:01 WIB

Kasad Hadiri Kejuaraan Berkuda Piala Panglima TNI 2024 

Sunday, 22 December 2024 - 15:45 WIB

Polres Aceh Tenggara Kembali Berhasil Tangkap dua orang, Bidan dan PNS pengedar jenis sabu-sabu

Sunday, 22 December 2024 - 13:25 WIB

Kapolres Bireuen Jalankan Program Pemanfaatan Lahan Produktif Untuk Ditanami Jagung

Sunday, 22 December 2024 - 13:22 WIB

1200 Orang Ikut Deklarasi Open Defecation Free(ODF ) Dan Parade Buku KIA

Sunday, 22 December 2024 - 12:47 WIB

Kodim 0108/Aceh Tenggara Mengucapkan Selamat Hari Ibu dengan Pesan Penuh Makna

Sunday, 22 December 2024 - 12:35 WIB

Polres Pidie Jaya bersama TNI Gelar Patroli dan Himbauan di Pantai Wisata Trienggadeng

Sunday, 22 December 2024 - 05:27 WIB

Srikandi Polresta Banda Aceh Gelar Upacara Memperingati Hari Ibu ke 94

Sunday, 22 December 2024 - 05:27 WIB

Wujud Kepedulian Babinsa Membantu Warga di Desa Binaannya

Berita Terbaru

BERITA

Kasad Hadiri Kejuaraan Berkuda Piala Panglima TNI 2024 

Sunday, 22 Dec 2024 - 16:01 WIB