Sempat Lumpuh Total Akibat Tanah Longsor, Kini Jalan Uning-Pamar Sudah Dapat Dilalui Kembali

- Editor

Thursday, 16 November 2023 - 23:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon-SatupenaTv.com.

Akibat cuaca Extrim dan tingginya curah hujan dalam beberapa hari ini di wilayah Kabupaten Aceh Tengah, mengakibatkan Jalan yg menghubungkan Kecamatan Silih Nara dan Rusip Antra di ruas jalan Uning-Pamar sering terjadi bencana Alam tanah Longsor.

Kapolsek Silih Nara Iptu Ismail Muda Daulay, menyampaikan, Bencana Alam tanah longsor kembali terjadi diwilayah Kampung Lut Jaya Kecamatan Rusip Antara di ruas jalan Uning-Pamar, ada 4 titik lokasi longsor, dimana 3 titik badan jalan amblas dan hampir putus serta 3 rumah warga setempat rusak akibat diterjang material longsor yang bercampur batu dan pohon kayu. pada Selasa (14/11/23) pagi pukul 07.00 Wib.

Setelah mendapat informasi bencana longsor tersebut, Personel Subsektor Rusip Antara mendatangi lokasi melakukan tindakan awal yang di perlukan di lokasi bencana.

Kata Kapolsek, Akibat bencana lonsor tersebut tidak dapat dilalui kendaraan R2 maupun R4, karena badan jalan tertutup material tangah longsor masing-masing sepanjang 8 Meter dengan ketebalan 2-3 meter material tanah campur batu dan pohon kayu.

“Kami sudah berkoridnasi dengan Pihak PT Brantas Abib Raya, juga BPBD Aceh Tengah guna mendatangkan alat berat untuk, Guna membersihkan dan evakuasi material longsor dari badan Jalan” katanya.

Baca Juga:  Pj. Sekda Khairmansyah : Aplikasi SIPD sudah bagus dan terkelola dengan baik.

Lanjutnya, Pada hari Rabu (15/11/23) siang sekitar pukul 13.00 Wib, 1 unit alat berat jenis Exsavator Milik PT .Berantas Abib Raya/pelita, tiba kelokasi melakukan pembersihan material longsor yang menutupi badan jalan.

“Personel Polsek Silih Nara serta Subsektor Rusip Antara bersama sama warga membantu melakukan pembersihan material dengan alat seadanya seperti cangkul dan sekop, membantu evakuasi warga yg melintas dan mengatur arus lalulintas” pungkasnya.

Pengerjaan pembersihan material longsor dilakukan hingga malam hari Rabu (15/11/23) sekira pukul 20.00 Wib, Kini jalan sudah dapat dilalalui kendaraan R2 dan R4″ pungkas Kapolsek.

Tambah Kapolsek, Kami juga menghimbau kepada seluruh warga masyarakat agar selalu berhati hari karena jalan masih licin serta cuaca curah hujan yang masih tinggi ditambah dengan situasi sepanjang jalan perbukitan dan tekstur tanah yg rentan sewaktu waktu dapat mengakibatkan bencana longsor” Pungkas Kapolsek Iptu IM.Daulay dalam rilisnya. Kamis (16/11/23).

Berita Terkait

Polres Pidie Jaya dan Insan Pers Berbuka Puasa Bersama, Perkuat Sinergi demi Kamtibmas Yang Kondusif
Normalisasi 1.950 Meter Irigasi di Pante Rambong, Petani Sambut Baik Program Desa
Kapolres Pidie Jaya Sidak Pasar dan SPBU: Pastikan Stok Sembako dan BBM Stabil Selama Ramadhan
Dandim 0102/Pidie: Purnawira Bukan Akhir, tapi Awal Persaudaraan Baru
Babinsa : Komsos di Bulan Suci Ramadhan
Camat Pante Bidari: Harapan Besar Masyarakat Aceh Timur untuk Bupati Terpilih 2025-2030
Dana Desa untuk Kesejahteraan Sosial: 21 Anak Yatim di Pante Rambong Terima Santunan
Polres Pidie Gelar Shalat Ghaib Untuk 3 Personel Polda Lampung Yang Gugur Dalam Tugas 
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Wednesday, 19 March 2025 - 15:11 WIB

Polres Pidie Jaya dan Insan Pers Berbuka Puasa Bersama, Perkuat Sinergi demi Kamtibmas Yang Kondusif

Wednesday, 19 March 2025 - 14:50 WIB

Satlantas Polres Pidie Sosialisasikan Keselamatan Mudik dan Layanan Hotline 110

Wednesday, 19 March 2025 - 13:46 WIB

Normalisasi 1.950 Meter Irigasi di Pante Rambong, Petani Sambut Baik Program Desa

Wednesday, 19 March 2025 - 12:34 WIB

Warung Seblang di Banyuwangi Roboh Diterjang Angin Kencang

Wednesday, 19 March 2025 - 10:58 WIB

Pelantikan Kaur Perencanaan Desa Balongsari Megaluh Jombang*

Wednesday, 19 March 2025 - 08:18 WIB

Barbershop di Lapas Banyuwangi: Warga Binaan Tunjukkan Kreativitas dan Keahlian Potong Rambut

Wednesday, 19 March 2025 - 07:59 WIB

Kepala Desa Karobelah Diduga Menyalahgunakan Wewenang, Warga Minta Transparansi*

Wednesday, 19 March 2025 - 07:26 WIB

Dandim 0102/Pidie: Purnawira Bukan Akhir, tapi Awal Persaudaraan Baru

Berita Terbaru

BERITA

Warung Seblang di Banyuwangi Roboh Diterjang Angin Kencang

Wednesday, 19 Mar 2025 - 12:34 WIB

BERITA

Pelantikan Kaur Perencanaan Desa Balongsari Megaluh Jombang*

Wednesday, 19 Mar 2025 - 10:58 WIB