Cegah Laka Laut Polisi Pasang Banner Himbauan di Pantai Pamekasan

- Editor

Wednesday, 17 April 2024 - 03:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PamekasanSATUPENATV.COM Polres Pamekasan Polda Jatim tidak henti-hentinya memberikan edukasi demi keselamatan warganya.

Seperti dilakukan oleh Polsek Tamberu Polres Pamekasan yang memberikan peringatan agar tidak mandi di laut yang disinyalir membahayakan.

Dengan memasang banner bertuliskan “Larangan Berenang di Laut, Sangat Berbahaya”, di kawasan Wisata Pantai Dusun Karang Barat, Desa Tamberu, Polisi berupaya mencegah terjadinya laka laut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pemasangan baner ini untuk mengingatkan para pengunjung yang beraktivitas di bibir pantai agar tidak berenang di lokasi larangan,” kata Kapolsek Tamberu, AKP Moh. Syaiful Bahri,Selasa ( 16/4).

Hal tersebut kata AKP Syaiful dilakukan sebagai upaya menjaga keselamatan pengunjung.

Baca Juga:  Polisi Selidiki Kebakaran Kandang Ternak di Dampit Malang

Sementara itu Kapolres Pamekasan AKBP Jazuli Dani Iriawan melalui Kasihumas AKP Sri Sugiarto membenarkan adanya pemasangan Banner Larangan Berenang Di Laut oleh Polsek Tamberu.

Selain Banner himbauan khusus di Pantai Karang Barat, di titik-titik rawan di sepanjang pantai Tamberu juga akan dilakukan pemasangan banner himbuan larangan berenang.

Pihaknya mengingatkan kepada masyarakat dan para pengunjung yang sedang libur lebaran di wisata pantai.

“Kami himbau agar masyarakat senantiasa mengikuti petunjuk – petunjuk dari petugas penjaga pantai yang ada, termasuk rambu – rambu yang sudah kita pasang di sepanjang pantai,”kata Kasihumas Polres Pamekasan. (Yn)

Berita Terkait

Polres Lhokseumawe Sukses Kawal Debat Publik Kedua Paslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota
Kepedulian Sosial: Polres Pidie Jaya Gelar Kegiatan BINROHTAL Dan Santunan Anak Yatim
Pengendara Sepmor Meninggal Dunia !! Tawon Masuk Ke Dalam Helm Pengemudi
Polres Aceh Tengah Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
Safari Subuh Di Masjid Al Ikhlas, Kapolres Aceh Tengah : Mari Jaga Silaturahmi, Hargai Perbedaan Dan Sukseskan Pilkada
Proses Minimalisasi Limbah Tahu Di Kecamatan Jogoroto Jombang Mendapat Apresiasi Dari Menteri Lingkungan Hidup Republik Indonesia
Kapolda Aceh Resmikan Rumah Dinas Polres Pidie Jaya
Dukung Asta Cita Presiden RI, Polres Aceh Tengah Buka dan Manfaatkan 20 Hektare Lahan Produktif
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Wednesday, 20 November 2024 - 06:28 WIB

Kerjasama BULOG – Centro Logistica Nacional Intittuto Public (NCL I.P.) Timor Leste dalam Memperkuat Ketahanan Pangan

Wednesday, 20 November 2024 - 02:22 WIB

Proses Minimalisasi Limbah Tahu Di Kecamatan Jogoroto Jombang Mendapat Apresiasi Dari Menteri Lingkungan Hidup Republik Indonesia

Tuesday, 19 November 2024 - 11:59 WIB

DPP AWAI Gelar Milad Ke-4 Beri Santunan ke Anak Yatim Piatu

Tuesday, 19 November 2024 - 06:49 WIB

Polres Aceh Timur Selidiki Terbakarnya Mobil Warga Idi Cut

Monday, 18 November 2024 - 14:35 WIB

Merasa Dizalimi Keuchik Seuneubok Panton Akan Tempuh Upaya Hukum

Monday, 18 November 2024 - 09:58 WIB

Paslon AZAN Penuhi Permintaan Warga Darul Aman Kunjungi Kuala Idi Cut

Saturday, 16 November 2024 - 05:47 WIB

Debat Kandidat Cabup & Cawabup Kabupaten Bener Meriah Pada Pilkada 2024 Tengah Berlangsung

Friday, 15 November 2024 - 02:42 WIB

Babinsa Sertu Moh Asadi Jalin Silaturahmi Bersama Masyarakat Desa Blang Delem

Berita Terbaru