Kapolres Pidie Jaya Gelar Silaturahmi Strategis dengan Dandim 0102 Pidie

- Editor

Tuesday, 3 September 2024 - 18:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Pidie Jaya – satupenatv com

Upaya peningkatan sinergitas antara kepolisian dan militer di Kabupaten Pidie Jaya terus ditingkatkan melalui pertemuan strategis. Pada Selasa, 3 September 2024,

Kapolres Pidie Jaya, AKBP Ahmad Faisal Pasaribu, S.H., S.I.K., M.H., melakukan kunjungan silaturahmi ke Markas Kodim 0102 Pidie. Kunjungan ini disambut oleh Dandim 0102 Pidie, Letkol Inf Abd Jamal Husin, M.Han
beserta jajaran perwiranya.

Kapolres yang hadir bersama Wakapolres Kompol Muara Uli Saud Hamonangan, S.E., M.M., dan Kasat Intelkam, Kasat Reskrim dan Kasat Lantas menekankan bahwa pertemuan ini bukan hanya sebatas seremonial, melainkan langkah konkret dalam mempererat kolaborasi antara Polres Pidie Jaya dan Kodim 0102 Pidie.

Baca Juga:  Pj.Bupati Bener Meriah Hadiri Lokmin Lintas sektor Di UPTD Puskesmas Pante Raya,Weh Pesam

Kerjasama ini menjadi fondasi dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah Pidie Jaya, khususnya menjelang pelaksanaan Pilkada 2024.

Letkol Inf Abd Jamal Husin, M.Han, Dandim 0102 Pidie, menyampaikan apresiasi terhadap inisiatif Kapolres yang proaktif dalam membangun sinergi yang solid antara kedua institusi.

Pertemuan ini juga membahas berbagai strategi dan langkah preventif yang akan diterapkan guna mengantisipasi potensi gangguan keamanan selama proses Pilkada.

Kedua pimpinan sepakat bahwa koordinasi yang efektif dan berkelanjutan merupakan kunci dalam menjaga keamanan dan ketertiban di Pidie Jaya.

Diharapkan, sinergi ini mampu menghadirkan stabilitas dan kedamaian di tengah masyarakat, sekaligus menjadi model kerjasama lintas institusi yang dapat diteladani.(**)

Berita Terkait

Berkas Lengkap, Tiga Tersangka Pencurian dan Penadahan Diserahkan Polsek Meureudu Polres Pidie Jaya ke Kejari
Bupati Nagan Raya Hadiri Peringatan Hari Bhayangkara ke-79, Sampaikan Apresiasi Kepada Polri
Bupati Pidie Hadiri Upacara dan Syukuran HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Pidie
Hari Bhayangkara ke-79 Polres Pidie Jaya: Semerak Meriah dan Komitmen Polri Presisi untuk Masyarakat
Pemkab Nagan Raya Serahkan Bantuan Kursi Roda kepada Warga Kurang Mampu
Sinergitas TNI-Polri Kukuh di Pidie Jaya: Dandim 0102/Pidie Hadiri Upacara Hari Bhayangkara ke-79
Pemkab Nagan Raya Terima Hibah 87 Unit Lampu PJU Tenaga Surya Dari Pemerintah Aceh
Polisi di Pidie Galang Petani Tanam Jagung di Lahan 11 Hektare
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Tuesday, 1 July 2025 - 15:01 WIB

Berkas Lengkap, Tiga Tersangka Pencurian dan Penadahan Diserahkan Polsek Meureudu Polres Pidie Jaya ke Kejari

Tuesday, 1 July 2025 - 12:18 WIB

Bupati Nagan Raya Hadiri Peringatan Hari Bhayangkara ke-79, Sampaikan Apresiasi Kepada Polri

Tuesday, 1 July 2025 - 12:09 WIB

Bupati Pidie Hadiri Upacara dan Syukuran HUT Bhayangkara ke-79 di Polres Pidie

Tuesday, 1 July 2025 - 10:56 WIB

Hari Bhayangkara ke-79 Polres Pidie Jaya: Semerak Meriah dan Komitmen Polri Presisi untuk Masyarakat

Tuesday, 1 July 2025 - 07:22 WIB

Sinergitas TNI-Polri Kukuh di Pidie Jaya: Dandim 0102/Pidie Hadiri Upacara Hari Bhayangkara ke-79

Monday, 30 June 2025 - 16:36 WIB

Meriahkan HUT Bhayangkara ke-79, Polres Jombang Gelar Olah Raga Bersama dan Fun Bike*

Monday, 30 June 2025 - 15:51 WIB

Pemkab Nagan Raya Terima Hibah 87 Unit Lampu PJU Tenaga Surya Dari Pemerintah Aceh

Monday, 30 June 2025 - 12:41 WIB

Tukar Guling Lahan Dan Rasa Kepercayaan Masyarakat Kepada Pemerintah Sudah Terkikis

Berita Terbaru