Tim SAR Kompi 3 Batalyon B Pelopor Evakuasi dan Membersihkan Material Longsor Di Kabupaten Aceh Tengah

- Editor

Wednesday, 9 October 2024 - 11:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Tengah-SATUPENATV.COM: Satbrimob Polda Aceh Personel Kompi 3 Batalyon B Pelopor Satuan Brimob Polda Aceh Evakuasi dan membersihkan material longsor di Kampung Rambung Kecamatan Celala Kabupaten Aceh Tengah pada Rabu 09 Oktober 2024.

Komandan Batalyon B Pelopor Kompol Rubi Nanda, S.H, S.I.K, M.H. melalui Danki 3 Batalyon B Pelopor Akp Zulfikar, S.H, M.H. Mengatakan Kabupaten Aceh Tengah adalah daerah perbukitan yang rawan terjadi bencana longsor apabila musim penghujan. Intensitas curah hujan yang tinggi beberapa hari ini sehingga menyebabkan terjadi longsor dengan material lumpur, batu dan Ranting kayu yang menerpa rumah Masyarakat dan memakan bahu jalan.

Kami Mendapat informasi tersebut Tim siaga SAR Brimob yang selalu siaga,langsung meluncur ke lokasi untuk membantu masyarakat membersihkan material longsor.

Dalam kegiatan tanggap bencana ini kita bersinergi dengan Polres Aceh Tengah, BPBD dan Kodim 0106 Aceh Tengah Serta bersama dengan masyarakat dilapangan membersihkan material longsor di Jalan dan rumah masyarakat terkneaterial longsor dalam kesempatan ini kita sampaikan kepada masyarakat mari bersama – sama kita cegah bencana longsor dengan kita jaga hutan kita Dengan tidak menebang pohon dengan sembarangan.

“Kegiatan yang kita laksanakan ini Sebagai mana Motto Pengabdian Brimob Yakni “Jiwa Ragaku Demi Kemanusiaan” Kita akan selalu hadir di tengah-tengah masyarakat apabila masyarakat membutuhkan kehadiran dan bantuan kita”.tutupnya.

Berita Terkait

Polres Pidie Gelar Apel Personel Pengamanan Kampaye Terbuka Paslon Bupati dan Wakil Bupati
Polres Lhokseumawe Sukses Kawal Debat Publik Kedua Paslon Wali Kota dan Wakil Wali Kota
Wujud Kepedulian Babinsa Bersama Warga Gotong Royong di Desa Paya Kolak
Kepedulian Sosial: Polres Pidie Jaya Gelar Kegiatan BINROHTAL Dan Santunan Anak Yatim
Pengendara Sepmor Meninggal Dunia !! Tawon Masuk Ke Dalam Helm Pengemudi
Tahap II, Penyidik Unit II Tipidter Serahkan Tersangka Dan Barang Bukti Ke Jaksa
Polres Aceh Tengah Gugus Tugas Polri Mendukung Ketahanan Pangan
Intensitas Hujan Tinggi Babinsa dan Warga Bersihkan Akses Jalan Desa Ramung Ara
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 03:25 WIB

Wujudkan Lingkungan Sehat dan Bersih Babinsa Bersama Warga Gotong Royong Membangun MCK

Thursday, 21 November 2024 - 10:08 WIB

Awasi Insentif Dana Desa Rp,120.430.000,- Juta Perdesa Untuk 74 Desa Se Aceh Tenggara TA 2024

Thursday, 21 November 2024 - 06:31 WIB

Wujud Kepedulian Babinsa Bersama Warga Gotong Royong di Desa Paya Kolak

Thursday, 21 November 2024 - 05:37 WIB

IRT Penjual Nasi Ditangkap Satresnarkoba Polres Aceh Tenggara Terkait Peredaran Narkotika Jenis Sabu

Wednesday, 20 November 2024 - 11:27 WIB

Warga Desa Istiqomah Kecamatan Darul Hasanah Membenarkan Dana BLT Tahun 2022, 2023, Sampai 2024. Ada Pemotongan

Wednesday, 20 November 2024 - 11:21 WIB

Opsnal Satresnarkoba Polres Aceh Tenggara Tangkap Pengedar Narkoba di Desa Pedesi

Wednesday, 20 November 2024 - 07:07 WIB

Intensitas Hujan Tinggi Babinsa dan Warga Bersihkan Akses Jalan Desa Ramung Ara

Wednesday, 20 November 2024 - 06:33 WIB

Babinsa Koramil 05/Lawe Alas Bantu Ibu Petani Cabut Bibit Padi Siap Tanam Desa Rumah Kampung

Berita Terbaru