Akibat Tinggi Curahan Hujan Aceh Tengah Kembali Terjadi Tanah longsor

- Editor

Saturday, 12 October 2024 - 16:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takengon,Satupenatv.com

Akibat Tingginya curahan hujan terus menerus tidak berhenti, Aceh tengah kembali terjadi tanah longsor yang menutupi badan jalan di Empat titik lokasi di Jalan Nasional Kampung Lut Jaya, Kampung Kerawang Kecamatan Rusip Antara Pada Hari ini Sabtu 12 Oktober 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Longsor tanah terjadi di akibatkan tingginya curahan hujan Di wilayah Kecamatan Rusip Antara Kabupaten Aceh Tengah sampai menutup seluruh badan jalan Nasional Pameu – Geumpang sehingga arus lalu lintas terhambat melintasi dan Mengalami Kesulitan mengakseskan tranportasi barang selama 4 jam.

Setelah masyarakat Bergotong Royong Bersama dengan cara manual di lokasi terjadinya tanah longsor barulah sedikit demi sedikit jalan tersebut dapat dilalui oleh kendaraan roda 2.

Setelah kejadian longsor terjadi, Salah satu dari Warga tersebut menghubungi pihak BPBD Aceh Tengah, Begitu Info di terima dari pihak BPBD ia menanggapi dan Bergerak cepat dan mengerahkan Tim TRC BP dan sekaligus menerjunkan satu unit alat berat sejenis Wheel Loader,

Baca Juga:  Relawan Mata Elang Siap Menangkan Ganjar-Mahfud di Aceh Tengah 

Dalam kejadian longsor tersebut alhamdulillah tidak ada kejadian korban jiwa mau pun kerusakan bangunan di wilayah dua kampung tersebut, dan dari Empat titik kejadian tersebut berselang satu hari, yang pertama kejadian pada tanggal 11 Oktober 2024 sekira pukul 07:15 Wib, dan kejadian yang ke dua kejadian pada hari ini Sabtu 12 Oktober,sekira pukul 06:45 wib.

Setelah sampai alat berat ke Empat titik di lokasi kejadian, Material longsor baru sepenuhnya dapat disingkirkan sejak pukul 19:00 WIB, Hal ini yang membuat kelambatan, dikarenakan jauhnya lokasi longsor dengan kota Takengon, sehingga membutuhkan waktu guna memobilisasi alat berat.

Pihak BPBD juga berpesan kepada masyarakat khususnya di Kabupaten Aceh tengah mengingat cuaca di musim sekarang kurang stabil agar masyarakat berhati-hati dan waspada dalam melintasi badan jalan lintas ini,  apalagi keadaan sekarang ini hujan sepertinya terus menerus.ungkapnya.(**)

Berita Terkait

Jumat Berkah, 20 Warga Kampung Mulie Jadi Sumringah Terima Paket Sembako Polres Aceh Tengah
Mendukung Ketahanan Pangan, Polres Aceh Tengah Bersama Pemkab Tanam Jagung Hibrida
Bersama Rakyat TNI Kuat : Kepedulian Babinsa Bersama Masyarakat Desa Celala
Wujud Kepedulian Babinsa Bersama Warga Gotong Royong di Desa Paya Kolak
Tahap II, Penyidik Unit II Tipidter Serahkan Tersangka Dan Barang Bukti Ke Jaksa
Intensitas Hujan Tinggi Babinsa dan Warga Bersihkan Akses Jalan Desa Ramung Ara
Safari Subuh Di Masjid Al Ikhlas, Kapolres Aceh Tengah : Mari Jaga Silaturahmi, Hargai Perbedaan Dan Sukseskan Pilkada
Dukung Asta Cita Presiden RI, Polres Aceh Tengah Buka dan Manfaatkan 20 Hektare Lahan Produktif
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 22 November 2024 - 11:36 WIB

Jelang Pilkada 2024, Ketua IWO-I Kab Pidie Ingatkan Anggota Jaga Netralitas dan Profesionalisme

Friday, 22 November 2024 - 10:06 WIB

Satresnarkoba Polres Pidie Jaya Ungkap 3 Pelaku Narkotika Jenis Sabu

Friday, 22 November 2024 - 09:34 WIB

Wakapolda Aceh Tinjau Kesiapan Pilkada di Kota Lhokseumawe

Friday, 22 November 2024 - 09:25 WIB

Jumat Berkah, 20 Warga Kampung Mulie Jadi Sumringah Terima Paket Sembako Polres Aceh Tengah

Friday, 22 November 2024 - 08:24 WIB

Polres Pidie Jaya Siagakan Peleton Power On Hand Untuk Kawal Pilkada Serentak 2024

Friday, 22 November 2024 - 05:19 WIB

Bersama Rakyat TNI Kuat : Kepedulian Babinsa Bersama Masyarakat Desa Celala

Friday, 22 November 2024 - 02:43 WIB

Polres Pidie Gelar Apel Personel Pengamanan Kampaye Terbuka Paslon Bupati dan Wakil Bupati

Thursday, 21 November 2024 - 10:57 WIB

Ribuan Massa Hadiri Kampanye Pasangan JASA Calon Bupati Pidie

Berita Terbaru