Polisi Sosialisasikan Kamtibmas di MTSN 2 Bener Meriah

- Editor

Monday, 29 January 2024 - 04:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah-SATUPENATV.COM Bripka Izwar Yusza, Kanit Reskrim Polsek Bandar, aktif dalam kegiatan Polisi Negehi Sekulah di MTSN 2 Bener Meriah pada Senin, 29 Januari 2024. Acara tersebut menjadi momentum bagi polisi untuk mempererat hubungan dengan pihak sekolah dan memberikan pemahaman kamtibmas kepada pelajar.

Menurut AKP Jufrizal, Kapolsek Bandar, kegiatan ini adalah bagian dari program Polisi Negehi Sekulah yang bertujuan untuk mendekatkan Polri dengan generasi muda.

Silaturahmi dengan dewan guru dan siswa-siswi sangat penting agar pesan kamtibmas dapat disampaikan secara efektif kepada para pelajar,” kata Jufrizal.

Dalam kesempatan tersebut, Bripka Izwar mengajak para siswa-siswi untuk meningkatkan rasa syukur, melaksanakan ibadah, serta menjauhi perilaku negatif seperti permainan game online, judi online, dan penyalahgunaan narkotika. “Saya juga mengajak agar para siswa/i tidak saling mengejek atau menghina satu sama lain serta menghindari perilaku menyimpang,” tambah Jufrizal.

Baca Juga:  Melanggar Qanun Aceh Nomor 06/2014 Tentang Hukum Jinayat Dicambuk

AKP Jufrizal berharap melalui penyuluhan rutin oleh personel Polri, generasi muda di Bener Meriah dapat terhindar dari penyalahgunaan narkoba dan perilaku menyimpang. Upaya ini merupakan langkah proaktif dalam menciptakan lingkungan sekolah yang aman dan mendukung perkembangan positif para pelajar.

Berita Terkait

Langkah Humanis Polres, Kejari, dan BNNK Pidie Jaya: Rehabilitasi Untuk Dua Tersangka Narkoba
Penyaluran BLT Dana Desa Miskin Ekstrim Periode 2025 di Desa Gampong Keupula
Kapolres Pidie Sosialisasikan Tertib Berlalu Lintas dan Safety Riding di Sekolah Sukma Bangsa
Penyidik Polda Aceh Sita Rumah Karyawan BPRS Gayo, Diduga Terkait Pembiayaan Fiktif Rp48 Miliar
Sikat Premanisme, Kapolres Pidie Jaya Pimpin Patroli Gabungan Polres dan Brimob
Kapolda Aceh Tinjau Dapur SPPG, Tegaskan Komitmen Dukung Program Nasional
Bongkar Dugaan Pembiayaan Fiktif Rp48 Miliar, Ditreskrimsus Polda Aceh Geledah Kantor BPRS Gayo Aceh Tengah
PMI Bireuen Gelar Donor Darah 
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 9 May 2025 - 18:15 WIB

Hakim Said: Mari Jadikan Lawan Bicara sebagai Teman Berpikir

Friday, 9 May 2025 - 16:50 WIB

Pasar Mojoduwur Jombang Diamuk Si Jago Merah, Detik – detik Kepanikan Ratusan Pedagang Berlarian Selamatkan Diri.

Friday, 9 May 2025 - 12:36 WIB

Langkah Humanis Polres, Kejari, dan BNNK Pidie Jaya: Rehabilitasi Untuk Dua Tersangka Narkoba

Friday, 9 May 2025 - 11:25 WIB

Kapolres Pidie Sosialisasikan Tertib Berlalu Lintas dan Safety Riding di Sekolah Sukma Bangsa

Friday, 9 May 2025 - 10:27 WIB

Penyidik Polda Aceh Sita Rumah Karyawan BPRS Gayo, Diduga Terkait Pembiayaan Fiktif Rp48 Miliar

Friday, 9 May 2025 - 08:53 WIB

Sikat Premanisme, Kapolres Pidie Jaya Pimpin Patroli Gabungan Polres dan Brimob

Friday, 9 May 2025 - 08:48 WIB

Kapolda Aceh Tinjau Dapur SPPG, Tegaskan Komitmen Dukung Program Nasional

Friday, 9 May 2025 - 06:54 WIB

Sedekah Desa Tradisi Warisan Leluhur yang Semakin Mengakar

Berita Terbaru

DKI JAKARTA

Kapolresta Banyuwangi: Tak Ada Tempat untuk Preman Berkedok Ormas

Friday, 9 May 2025 - 17:48 WIB