Rutan Bener Meriah Gelar Rapat Pembangunan Zona Integritas dan Persiapan On Desk Evaluasi Oleh Tim Penilai Mandiri Inspektorat Jenderal Kemenkumham

- Editor

Saturday, 4 May 2024 - 06:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bener Meriah – SATUPENATV.COM: Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Bener Meriah melaksanakan kegiatan Rapat Pembangunan Zona Integritas dan Persiapan On Desk Evaluasi Oleh Tim Penilai Mandiri Inspektorat Jenderal Kemenkumham, (04/05/2024)

Kegiatan yang dipimpin langsung oleh kepala Rutan kelas IIB Bener Meriah ini diikuti oleh seluruh pejabat struktural, jajaran staf, dan pengamanan Rutan Kelas IIB Bener Meriah;

Kegiatan sendiri dilaksanakan di Ruang Aula Pengelolaan Rutan Kelas IIB Bener Meriah, jalannya Rapat ini sendiri membahas tentang, Persiapan On Deks Evalusi Melalui Aplikasi e-RB oleh Tim Penilai Mandiri Inspektorat Jenderal Kementerian Hukum dan HAM yang dilaksanakan Tanggal 6 s/d 11 Mei 2024 Rapat ini juga membahas disiplin petugas dalam melaksanakan tugas, program kerja Pembangunan ZI tahun 2024 Rumah Tahanan Negara Kelas IIB Bener Meriah untuk mencapai target kinerja baik di Bidang Pengamanan, Pelayanan Tahanan maupun Pengelolaan (Kepegawaian);

Kegiatan Rapat ini juga membahas tentang program-program Pembangunan Zona Integritas (ZI) Menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM) di Tahun 2024 Rutan Kelas IIB Bener Meriah.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Polsek Bandar Raih Juara II Inovasi Bhabinkamtibmas Jajaran Polda Aceh

Dalam Rapat sendiri dilaksanakan pemaparan mengenai point-point penting untuk persiapan evaluasi di masing-masing area perubahan oleh ketua Koordinatornya masing-masing. Jalannya rapat juga dibarengi dengan diskusi untuk mencapai satu pemahaman dan kesepakatan dalam pemaparan dalam evaluasi nantinya.

Di akhir kegiatan kepala Rutan Bener Meriah Baharuddin menyampaikan kepada seluruh jajaran untuk terus berupaya menyampaikan data dukung yang terbaik “Kita Harus selalu fokus untuk menuju pembangunan Zona Integritas dengan menampilkan data dukung yang terbaik sesuai dengan kebutuhan” tegasnya.

Beliau juga mengharapkan kepada seluruh untuk tetap menjaga semangat dan disiplin dalam menjalankan tugas baik tugas pokok maupun tugas tambahan seperti pembangunan zona integritas menuju WBK/WBBM.

Kegiatan berjalan dengan lancar dan tertib.

Berita Terkait

Langkah Humanis Polres, Kejari, dan BNNK Pidie Jaya: Rehabilitasi Untuk Dua Tersangka Narkoba
Penyaluran BLT Dana Desa Miskin Ekstrim Periode 2025 di Desa Gampong Keupula
Kapolres Pidie Sosialisasikan Tertib Berlalu Lintas dan Safety Riding di Sekolah Sukma Bangsa
Penyidik Polda Aceh Sita Rumah Karyawan BPRS Gayo, Diduga Terkait Pembiayaan Fiktif Rp48 Miliar
Sikat Premanisme, Kapolres Pidie Jaya Pimpin Patroli Gabungan Polres dan Brimob
Kapolda Aceh Tinjau Dapur SPPG, Tegaskan Komitmen Dukung Program Nasional
Bongkar Dugaan Pembiayaan Fiktif Rp48 Miliar, Ditreskrimsus Polda Aceh Geledah Kantor BPRS Gayo Aceh Tengah
PMI Bireuen Gelar Donor Darah 
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Friday, 9 May 2025 - 18:15 WIB

Hakim Said: Mari Jadikan Lawan Bicara sebagai Teman Berpikir

Friday, 9 May 2025 - 16:50 WIB

Pasar Mojoduwur Jombang Diamuk Si Jago Merah, Detik – detik Kepanikan Ratusan Pedagang Berlarian Selamatkan Diri.

Friday, 9 May 2025 - 12:36 WIB

Langkah Humanis Polres, Kejari, dan BNNK Pidie Jaya: Rehabilitasi Untuk Dua Tersangka Narkoba

Friday, 9 May 2025 - 11:25 WIB

Kapolres Pidie Sosialisasikan Tertib Berlalu Lintas dan Safety Riding di Sekolah Sukma Bangsa

Friday, 9 May 2025 - 10:27 WIB

Penyidik Polda Aceh Sita Rumah Karyawan BPRS Gayo, Diduga Terkait Pembiayaan Fiktif Rp48 Miliar

Friday, 9 May 2025 - 08:53 WIB

Sikat Premanisme, Kapolres Pidie Jaya Pimpin Patroli Gabungan Polres dan Brimob

Friday, 9 May 2025 - 08:48 WIB

Kapolda Aceh Tinjau Dapur SPPG, Tegaskan Komitmen Dukung Program Nasional

Friday, 9 May 2025 - 06:54 WIB

Sedekah Desa Tradisi Warisan Leluhur yang Semakin Mengakar

Berita Terbaru

DKI JAKARTA

Kapolresta Banyuwangi: Tak Ada Tempat untuk Preman Berkedok Ormas

Friday, 9 May 2025 - 17:48 WIB