21 KK Terima BLT-DD di Bener Meriah 

- Editor

Wednesday, 23 October 2024 - 07:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BENER MERIAH | satupenaTV.com — Guna memastikan tepat sasaran, Bintara Pembina Desa (Babinsa) bersama aparatur Desa salurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DD) tahap III. Penyaluran BLT DD itu berlangsung di Kantor Desa Kampung Kenawat Redelong, Kecamatan Bukit, Kabupaten Bener Meriah, Aceh pada Rabu (23/10/2024).

Komandan Kodim 0119 Bener Meriah Letkol Inf Ahmad Fauzi, melalui Danramil 06/Bukit Kapten Inf Trimo SH, saat di konfirmasi mengatakan jumlah penerima BLT DD tersebut, ada 21 KK, masing masing mendapat 4 bulan pembayaran sekali gus mulai dari bulan Juli – bulan Oktober.

Kehadiran Babinsa, selain memberikan rasa aman, juga turut mengawasi dan mendampingi penyaluran bantuan langsung tunai (BLT-DD), kepada masyarakat yang menerima, tepat sasaran, dengan ketentuan yang berlaku.

Baca Juga:  Kapolres Bener Meriah Hadiri Upacara HUT TNI ke-79 di Kodim 0119/ Bener Meriah

Di kesempatan itu juga Bintara Pembina Desa (Babinsa) berharap kepada seluruh masyarakat yang telah menerima bantuan BLT DD agar dapat memanfaatkan bantuan tersebut untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Kita ketahui bersama, bantuan tersebut merupakan bentuk kepedulian dan perhatian pemerintah, untuk mensejahterakan warga masyarakat yang kurang mampu, sehingga segala kebutuhannya dapat terpenuhi.

Pada penyaluran BLT DD, tampak hadir dalam
Reje kampung Kenawat, Sekdes, Babinsa Koramil 06/Bukit , Petue Kampung, Aparatur Desa dan Masyarakat yang menerima BLT.

Berita Terkait

Wali Murid Keluhkan Sikap Arogansi Dan Kebijakan Kepala Sekolah SDN1 Rantau Pauh Yang Diduga Mempersulit 
Dandim 0102/Pidie Hadiri Pemakaman Almarhum Letda Cba Muhammad yang Meninggal Dunia
Kodim 0102/Pidie Menerima Kunker Tim Audit dan Pengawasan Kinerja dan Anggaran Inspektorat Kodam IM
Dukung Program Nasional Swasembada Pangan, Polres Jombang Gelar Penanaman Jagung Serentak*
Dandim 0102/Pidie Dampingi Irdam Iskandar Muda pada Peresmian Memorial Living Park Rumoh Geudong
Kolaborasi Lintas Komunitas Aceh Tamiang Sukses Gelar Event Bertajuk “TUANG TUANG JUARA” 
Dukung Ketahanan Pangan, Polsek Wih Pesam Gelar Tanam Jagung Serentak di Lahan Perhutanan Sosial
Luar Biasa !! Babinsa Turut Bantu Wanita Paru Baya Jemurkan Padi Hasil Panenan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Saturday, 19 July 2025 - 06:43 WIB

Kapolres Pidie Jaya Dukung Penyaluran Bantuan Pangan Pemkab untuk Tekan Inflasi

Friday, 18 July 2025 - 11:36 WIB

DPD SWI Nagan Raya Terbentuk: Ini Nama-nama Pengurusnya

Friday, 18 July 2025 - 11:21 WIB

Kepedulian: Kapolres Pidie Serahkan Sembako dan Santunan kepada Anak Yatim 

Friday, 18 July 2025 - 11:06 WIB

Jumat Curhat: Kapolres Pidie Ajak Warga Jaga Kamtibmas dan Tertib Lalu Lintas

Friday, 18 July 2025 - 03:04 WIB

Polres Pidie Jaya dan YMKBI Gelar Seminar Kesehatan, Perkuat Edukasi Deteksi Dini Kanker

Friday, 18 July 2025 - 03:01 WIB

Kapolres Pidie Jaya Panen Terong di Lahan Polres, Dorong Ketahanan Pangan Lokal 2025

Friday, 18 July 2025 - 02:54 WIB

Panitia Konferensi PWI Pidie Buka Pendaftaran Calon Ketua

Friday, 18 July 2025 - 02:50 WIB

Pemkab Pidie Gelar Musrenbang Dan Penyusunan RPJMD Kabupaten Pidie Tahun 2025-2029

Berita Terbaru

BERITA

IBI – K57 Kembali Gelar Diskusi Publik Nasional

Saturday, 19 Jul 2025 - 14:15 WIB

BERITA

Bupati Solok Jon Firman Pandu Hadiri Pengukuhan Pengurus APKASI

Saturday, 19 Jul 2025 - 09:54 WIB