Perkuat Silaturahmi Kapolda Jatim Kunjungi Ponpes Tebuireng Jombang

- Editor

Friday, 19 January 2024 - 14:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jombang-SATUPENATV.COM Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Drs Imam Sugianto,M.Si bersama pejabat utama (PJU) Polda Jatim, melakukan silaturahmi ke Pondok Pesantren (Ponpes) Tebuireng Cukir Diwek Jombang. Kamis (18/1/2024)

Kegiatan itu dilakukan guna mempererat tali silaturahmi antara Kyai atau Ulama Jatim, dengan Umara khususnya Polri untuk bersinergi menciptakan dan menjaga kondusifitas di Jawa Timur.

Hal itu seperti disampaikan oleh Kapolda jatim Irjen Pol Imam Sugianto saat berkunjung ke Pondok Pesantren (Ponpes) Tebuireng Jombang, Kamis (18/1/2024).

Dalam kunjungannya ke Ponpes Tebuireng Jombang, Kapolda Jatim beserta rombongan diterima langsung oleh KH. Abdul Hakim Mahfudz (Gus Kikin) di Dalem Kasepuhan.

Silaturahmi ini bertujuan untuk meningkatkan komunikasi, koordinasi dan kolaborasi antara Polda Jatim dengan tokoh agama, guna menjaga kebhinekaan dan stabilitas kamtibmas khususnya di Jawa Timur,” ungkap Irjen Pol Imam.

Dalam menghadapi Pemilu 2024, Kapolda Jatim meminta agar para Ulama dan para Kyai bersama-sama Polda Jatim tetap bersinergi menciptakan serta menjaga kondusifitas kamtibmas.

Baca Juga:  Polres Bener Meriah Terima Penghargaan atas Dukungan dan Kerjasama Penyelenggaraan Pojok Pajak Pertama Tahun 2024

Sementara itu, KH. Abdul Hakim Mahfudz selaku pengasuh Ponpes Tebuireng Jombang menyampaikan ucapan terima kasih atas silaturahmi dan kerjasama yang sudah terlaksana dan terjalin baik selama ini dengan Polri khususnya jajaran Polda Jatim.

Terima kasih kepada jajaran Polda Jatim atas silaturahmi dan kerjasama yang sudah terlaksana dan terjalin baik selama ini,” ucapnya.

Kapolres Jombang AKBP Eko Bagus Riyadi menyampaikan, komunikasi dengan para tokoh agama akan terus terjalin. Pasalnya, peran serta tokoh agam dan para ulama selama ini sangat membantu kepolisian dalam hal menjaga kamtibmas di Jombang.

Para tokoh agama dan para ulama saya ucapkan terima kasih. Sebab, peran serta ulama dan para tokoh agama ini sangat membantu kami untuk menciptakan kamtibmas di Jombang,” pungkasnya.(lyan)

Berita Terkait

Polisi Amankan 13 Remaja Serta 7 Motor Saat Gelar Razia Balap Liar
Pisah Sambut Danki Brimob Kompi 3: AKP Zulfikar Digantikan IPTU Asep Mulyadi
Ngopi Bersama Media, Kapolres Ajak Media Wujudkan Jombang Aman Kondusif
Bakamla RI Lagi-Lagi Tangkap Ballpress Ilegal
Kepala Sekolah dan Guru Olahraga Gelar Senam Sehat dan Jalan Sehat di Kalipare  
Balapan Liar Tampa Izin: Ini Responnya
Kapolres Pidie Jaya Sidak Urine Usai Cuti Bersama, 8 Personel Dinyatakan Bersih dari Narkotika
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Thursday, 6 February 2025 - 14:03 WIB

Thursday, 6 February 2025 - 09:33 WIB

SAPA: Pemotongan Dana Otsus Bisa Timbulkan Luka Baru bagi Aceh 

Thursday, 6 February 2025 - 08:42 WIB

Jasa Raharja Berikan Santunan bagi Seluruh Korban Kecelakaan di GTO Ciawi 2 Bogor

Thursday, 6 February 2025 - 08:24 WIB

Babinsa Koramil 06/Bukit Berikan Himbauan Tentang Bahaya Narkoba Dan Judi Online

Thursday, 6 February 2025 - 08:22 WIB

Babinsa Koramil 04/PRG Intensifkan Komsos, Guna Mensukseskan Program Pemerintah

Thursday, 6 February 2025 - 08:19 WIB

Sat Samapta Polres Pidie Jaya Gelar Latihan Dalmas, Perkuat Kesiapan Pengamanan Unjuk Rasa

Thursday, 6 February 2025 - 08:19 WIB

Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kepada Tokoh Pemuda

Thursday, 6 February 2025 - 08:15 WIB

Polres Pidie Jaya Tebar Kepedulian: Binrohtal, Santunan Yatim, dan Tausiyah untuk Tahanan

Berita Terbaru

BERITA

Thursday, 6 Feb 2025 - 14:03 WIB

JAWA TIMUR

Polisi Amankan 13 Remaja Serta 7 Motor Saat Gelar Razia Balap Liar

Thursday, 6 Feb 2025 - 08:52 WIB