Kapolres dan PJ Bupati Bener Meriah Pimpin Apel Gelar Pasukan Operasi Ketupat Seulawah 2024

- Editor

Wednesday, 3 April 2024 - 03:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Redelong-SATUPENATV.COM Pada Hari Rabu, 3 April 2024, Kapolres Bener Meriah, AKBP Nanang Indra Bakti, S.H., S.I.K, bersama dengan PJ Bupati Bener Meriah, Drs. Haili Yoga, M.Si, memimpin apel gelar pasukan operasi Ketupat Seulawah 2024 di halaman Mapolres Bener Meriah.

Apel dihadiri oleh personel TNI-Polri Dishub, Satpol PP, BPBD, dan mitra kamtibmas. Nampak hadir juga Kasdim 0119 Bener Meriah, Kajari Bener Meriah, Komandan Kompi 3 Batalyon B Pelopor, serta kepala dinas perhubungan dan pejabat utama Polres Bener Meriah.

Dalam amanatnya, Kapolres menyampaikan instruksi dari Kapolri Listyo Sigit Prabowo, menekankan pentingnya persiapan untuk menjaga keamanan menyambut hari raya Idul Fitri 1445 Hijriah.

Baca Juga:  Pj. Bupati Bener Meriah Melepas Keberangkatan 36 Jemaah Umroh Asal Bener Meriah Ke Tanah Suci

Selanjutnya ia menyampaikan, Operasi Ketupat 2024 melibatkan 155.165 personel dari TNI-Polri dan stakeholder terkait, serta dipersiapkan 5.784 pos untuk pengamanan dan pelayanan, terutama di jalur-jalur rawan seperti kemacetan, kecelakaan, kriminalitas, dan bencana alam.

Polri bersama dengan Kementerian Perhubungan dan Kementerian PUPR juga mengeluarkan Surat Keputusan Bersama tentang Pengaturan Lalu Lintas untuk mendukung kelancaran operasi ini. Operasi akan berlangsung selama 13 hari, mulai dari tanggal 4 hingga 16 April 2024, dengan tahapan KRYD sebelumnya dan pasca operasi setelah tanggal 17 hingga 23 April 2024.

Berita Terkait

SAPA: Pemotongan Dana Otsus Bisa Timbulkan Luka Baru bagi Aceh 
Polisi Amankan 13 Remaja Serta 7 Motor Saat Gelar Razia Balap Liar
Babinsa Koramil 06/Bukit Berikan Himbauan Tentang Bahaya Narkoba Dan Judi Online
Polres Pidie Gelar Peringatan Isra’ Mi’raj Tingkatkan Ibadah dan Kinerja
Babinsa Koramil 04/PRG Intensifkan Komsos, Guna Mensukseskan Program Pemerintah
Sat Samapta Polres Pidie Jaya Gelar Latihan Dalmas, Perkuat Kesiapan Pengamanan Unjuk Rasa
Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kepada Tokoh Pemuda
Polres Pidie Jaya Tebar Kepedulian: Binrohtal, Santunan Yatim, dan Tausiyah untuk Tahanan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Thursday, 6 February 2025 - 14:03 WIB

Thursday, 6 February 2025 - 09:33 WIB

SAPA: Pemotongan Dana Otsus Bisa Timbulkan Luka Baru bagi Aceh 

Thursday, 6 February 2025 - 08:42 WIB

Jasa Raharja Berikan Santunan bagi Seluruh Korban Kecelakaan di GTO Ciawi 2 Bogor

Thursday, 6 February 2025 - 08:24 WIB

Babinsa Koramil 06/Bukit Berikan Himbauan Tentang Bahaya Narkoba Dan Judi Online

Thursday, 6 February 2025 - 08:22 WIB

Babinsa Koramil 04/PRG Intensifkan Komsos, Guna Mensukseskan Program Pemerintah

Thursday, 6 February 2025 - 08:19 WIB

Sat Samapta Polres Pidie Jaya Gelar Latihan Dalmas, Perkuat Kesiapan Pengamanan Unjuk Rasa

Thursday, 6 February 2025 - 08:19 WIB

Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kepada Tokoh Pemuda

Thursday, 6 February 2025 - 08:15 WIB

Polres Pidie Jaya Tebar Kepedulian: Binrohtal, Santunan Yatim, dan Tausiyah untuk Tahanan

Berita Terbaru

BERITA

Thursday, 6 Feb 2025 - 14:03 WIB

JAWA TIMUR

Polisi Amankan 13 Remaja Serta 7 Motor Saat Gelar Razia Balap Liar

Thursday, 6 Feb 2025 - 08:52 WIB