Pj. Bupati : Kaum perempuan terus kembangkan peran dan kontribusi di semua bidang kehidupan

- Editor

Friday, 22 December 2023 - 09:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BENER MERIAH-SATUPENATV.COM  Pemerintah Daerah Kabupaten Bener Meriah bersama dengan Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Bener Meriah menggelar Upacara Peringatan Hari Ibu ke 95 yang dirangkaikan dengan peringatan HUT GOW ke-10 tahun 2023 di Lapangan Setdakab setempat, Jum’at (22-12-2023)

Pada kegiatan upacara hari ibu pagi itu bertindak sebagai Pembina Upacara Pj. Bupati Drs. Haili Yoga, M.Si., Perwira Upacara Kabag Ren Polres Bener Meriah AKP. Sumiyatun, S.I.Kom., Komandan Upacara Widya Aprilliani Putri, S.Tr.Tra., Pendamping Inspektur upacara Bag SDM Polres Bener Meriah Bripka. Noni Triana., Kalam Ilahi : Safrida, S.TH., Pembaca Do’a Sekretaris BKPP Bener Meriah Sahlan Syuhada Lingga, Lc., Pembaca UUD 1945 Kasi Sosial dan Keistimewaan Aceh Kecamatan Bukit Mirantika, SE., Sejarah Singkat Hari Ibu : Pj. Ketua TP-PKK Bener Meriah Risnawati, S.Sit.

Peringatan Hari Ibu ke 95 Tahun 2023 itu mengambil tema “Perempuan Berdaya Indonesia Maju”. Upaca itu juga di ikuti oleh unsur Forkopimda-fokopimda Plus, Pj. Sekda Bener Meriah., para Asisten, Staf ahli bupati, para kepala SKPK., para camat., Kepala KIP Bener Meriah, pimpinan Bank Aceh Syariah, dan sejumlah tamu undangan lainnya.

Baca Juga:  Melalui Maulid Nabi, Babinsa Isi Tausiyah di SMA Negeri 3 Pegasing

Pj. Bupati Drs. Haili Yoga, M.Si dalam amanatnya menyampaikan, semua yang hadir hari ini karena memiliki sosok seorang ibu. Dia juga menyampaikan apresiasinya atas kinerja para ibu-ibu dalam membangun daerah. “Dalam momentum ini saya mewakili para kaum bapak-bapak memohon maaf kepada ibu atas segala kesalahan di hari ibu ini,” ucapnya.

Lebih jauh katanya lagi hari ini PKK dan gabungan organisasi wanita sudah banyak berkontribusi dalam mendukung program pemerintah daerah. Harapannya agar para perempuan bisa terus mengembangkan perannya dan memberikan kontribusi di semua bidang kehidupan.

Sebagai perempuan harus bisa lebih dalam memberi kontribusi positif terutama untuk keluarga, bangsa dan negara, serta harus bisa beradaptasi dengan kemajuan zaman. Mari tingkatkan semangat, perempuan Indonesia hebat dan tangguh,” harap Pj. Bupati Drs. Haili Yoga, M.Si.

Usai upacara, kegiatan dilanjutkan dengan pembagian piagam penghargaan kepada sejumlah ibu-ibu berprestasi. Acara dilanjutkan dengan penyerahan tanda cinta dari Pj. Bupati Drs. Haili Yoga, M.Si kepada Pj Ketua TP-PKK Kabupaten Bener Meriah Ketua Risnawati, S.Sit pada Hari Ibu ke-95 dan HUT GOW ke-10 di Aula Setdakab Bener Meriah.

Berita Terkait

SAPA: Pemotongan Dana Otsus Bisa Timbulkan Luka Baru bagi Aceh 
Babinsa Koramil 06/Bukit Berikan Himbauan Tentang Bahaya Narkoba Dan Judi Online
Polres Pidie Gelar Peringatan Isra’ Mi’raj Tingkatkan Ibadah dan Kinerja
Babinsa Koramil 04/PRG Intensifkan Komsos, Guna Mensukseskan Program Pemerintah
Sat Samapta Polres Pidie Jaya Gelar Latihan Dalmas, Perkuat Kesiapan Pengamanan Unjuk Rasa
Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kepada Tokoh Pemuda
Polres Pidie Jaya Tebar Kepedulian: Binrohtal, Santunan Yatim, dan Tausiyah untuk Tahanan
Babinsa Koramil 10 Celala Kawal Imunisasi Di Desa Binaan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Thursday, 6 February 2025 - 14:03 WIB

Thursday, 6 February 2025 - 09:33 WIB

SAPA: Pemotongan Dana Otsus Bisa Timbulkan Luka Baru bagi Aceh 

Thursday, 6 February 2025 - 08:42 WIB

Jasa Raharja Berikan Santunan bagi Seluruh Korban Kecelakaan di GTO Ciawi 2 Bogor

Thursday, 6 February 2025 - 08:24 WIB

Babinsa Koramil 06/Bukit Berikan Himbauan Tentang Bahaya Narkoba Dan Judi Online

Thursday, 6 February 2025 - 08:22 WIB

Babinsa Koramil 04/PRG Intensifkan Komsos, Guna Mensukseskan Program Pemerintah

Thursday, 6 February 2025 - 08:19 WIB

Sat Samapta Polres Pidie Jaya Gelar Latihan Dalmas, Perkuat Kesiapan Pengamanan Unjuk Rasa

Thursday, 6 February 2025 - 08:19 WIB

Babinsa Bersama Bhabinkamtibmas Berikan Himbauan Kepada Tokoh Pemuda

Thursday, 6 February 2025 - 08:15 WIB

Polres Pidie Jaya Tebar Kepedulian: Binrohtal, Santunan Yatim, dan Tausiyah untuk Tahanan

Berita Terbaru

BERITA

Thursday, 6 Feb 2025 - 14:03 WIB

JAWA TIMUR

Polisi Amankan 13 Remaja Serta 7 Motor Saat Gelar Razia Balap Liar

Thursday, 6 Feb 2025 - 08:52 WIB