Buka lomba Ajang Kreasi Anak Sholeh, Pj. Bupati Haili Yoga : melahirkan generasi Akhlakul Karimah.

- Editor

Saturday, 23 March 2024 - 04:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Redelong-SATUPENATV.COM Bupati Bener Meriah Drs. Haili Yoga, M.Si membuka lomba Ajang Kreasi Anak Sholeh (AKAS) yang bertempat di Masjid Agung Al-Falah Janarata, Kecamatan Bandar. Minggu (25/02/2024)

Berdasarkan laporan panitia kegiatan perlombaan Ajang Kreasi Anak Sholeh (AKAS) yang diselenggaran oleh Pesantren Athar Hayyan Quranic bertujuan untuk melahir bibit generasi Qur’ani yang diikuti oleh 300 orang anak berusia mulai dari 5 tahun sampai dengan 12 tahun dan terbuka untuk umum.

Adapun perlombaan yang diikuti oleh para peserta tersebut adalah hafalan juz 30 Al-Qur’an, hafalan doa sehari-hari, tartil Al-Qur’an, Adzan, Puisi, mewarnai, hafalan surat An-naba sampai dengan Al-buruj, surah pendek An-nas sampai dengan Al-fiil dan surat An-nas sampai dengan Adh-Dhuha.

Adapun sambutan Ketua Apdesi Kecamatan Bandar ia menyampaikan sangat mendukung kegiatan tersebut, dan berharap kegiatan ini akan menghadirkan generasi shaleh dan shaleha sebagai generasi qurani dan bisa ditularkan ke seluruh Kecamatan yang ada di Kabupaten Bener Meriah.

Pada kesempatan itu, Pj. Bupati Bener Meriah Drs. Haili Yoga, M.Si dalam sambutannya mengatakan, “Salah satu alasan kami hadir kesini adalah karena berkaitan dengan salah satu program Pemerintah yang sedang berjalan yaitu gemar baca Qur’an, kami sangat mengapresiasi panitia penyelenggara perlombaan ini yang tentunya juga sudah berkolaborasi dengan pemerintah Kecamatan setempat, dan tentu kami setuju dengan yang disampaikan oleh Ketua Apdesi tadi,” ujar Haili Yoga.

Baca Juga:  Kapolres Bener Meriah Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Personel Satreskrim

” Selain itu kami juga harap kepada anak-anakku sebagai generasi penerus kelak menjadi anak shaleh dan shaleha juga melahirkan generasi akhlakul karimah, jadikan ajang lomba ini sebagai salah satu wadah kita belajar, tentu walaupun dalam konteks perlombaan tidak ada salahnya kita belajar dan berbagi ilmu dengan teman kita,” tambahnya.

Pantauan tampak hadir Kadis Syariat Islam, Kadis Pendidikan, Kadis Pendidikan Dayah, Kadis Arpus, mewakili Camat Bandar, Ketua Apdesi dan para Reje Kampung, Pimpinan Pesantren Athar Hayyan Quranic, para Tokoh Alim Ulama, para peserta lomba dan para orang tua dan wali murid. (rd)

Berita Terkait

Diduga BPN Aceh Tamiang Terkesan Mengulur Permasalahan yang di alami Ainun Azmi
Kapolres Pidie Jaya Melayat ke Rumah Duka Abu Usman Kuta Krueng di Ponpes Darul Munawwarah
Ribuan Jemaah Hadiri Pemakaman Abu Usman Kuta Krueng, Polres Pidie Jaya Perketat Pengamanan
Polres Pidie Jaya Tegakkan Hukum: Kasus Penganiayaan Wartawan Diproses dengan Pasal 351 Ayat 1 KUHP
Jajaran Aceh Tengah Sosialisasi Penerimaan Polri 2025 Disertai Pemasangan Banner
M Iqbal, S.H., M.H. Dosen Fakultas Hukum Universitas Syiah Kuala (USK) Berikan Respon Atas Asas Dominus Litis
Kakanwil Ditjenpas Aceh Audiensi dengan Ombudsman Perwakilan Aceh, Bahas Peningkatan Pelayanan Publik
Wujud Kepedulian Babinsa Membantu Warga Desa Arul Gading
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Thursday, 13 February 2025 - 15:19 WIB

Diduga BPN Aceh Tamiang Terkesan Mengulur Permasalahan yang di alami Ainun Azmi

Thursday, 13 February 2025 - 14:34 WIB

Kapolres Pidie Jaya Melayat ke Rumah Duka Abu Usman Kuta Krueng di Ponpes Darul Munawwarah

Thursday, 13 February 2025 - 13:25 WIB

Ribuan Jemaah Hadiri Pemakaman Abu Usman Kuta Krueng, Polres Pidie Jaya Perketat Pengamanan

Thursday, 13 February 2025 - 13:21 WIB

Polres Pidie Jaya Tegakkan Hukum: Kasus Penganiayaan Wartawan Diproses dengan Pasal 351 Ayat 1 KUHP

Thursday, 13 February 2025 - 10:16 WIB

Jajaran Aceh Tengah Sosialisasi Penerimaan Polri 2025 Disertai Pemasangan Banner

Thursday, 13 February 2025 - 09:00 WIB

M Iqbal, S.H., M.H. Dosen Fakultas Hukum Universitas Syiah Kuala (USK) Berikan Respon Atas Asas Dominus Litis

Thursday, 13 February 2025 - 06:43 WIB

Tunjukkan Kepedulian, Lapas Idi Kembali Bagikan Bantuan Sosial.

Thursday, 13 February 2025 - 06:39 WIB

Kakanwil Ditjenpas Aceh Audiensi dengan Ombudsman Perwakilan Aceh, Bahas Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terbaru